Iklan
Pertanyaan
Perhatikan ilustrasi di bawah ini!
Pada siang hari yang terik, Vincenzo bersama teman-temannya sedang asyik bermain di luar rumah. Saat itu Vincenzo merasakan kondisi lingkungan sekitar yang sangat terik dan cukup gerah. Tidak berselang lama, kondisi awan yang tadinya cerah berwarna putih tiba-tiba berubah menjadi bergumpal dan berwarna kelabu kegelap-gelapan (mendung) dan akhirnya turun hujan dengan intensitas cukup deras. Mengetahui hal tersebut Vincenzo dan teman-temannya bergegas kembali ke rumah masing-masing untuk menghindari hujan yang turun.
Berdasarkan ilustrasi tersebut jenis hujan dan faktor yang menyebabkan nya adalah ....
konvektif; adanya pergerakan massa udara secara vertikal akibat adanya pemanasan maksimum
zenital; adanya pertemuan massa udara hangat dan dingin sehingga hujan turun secara mendakak
orografis; adanya pergerakan udara yang menaiki lereng gunung pada saat pemanasan maksimum
frontal; adanya pergerakan massa udara hangat secara vertikal akibat adanya hambatan arah angin
siklonal; adanya bergerakan angin siklon yang mendekati wilayah pesisir dan membentuk awan gelap
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
01
:
05
:
01
:
30
Iklan
A. Aghnia
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia
2
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia