Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi di bawah ini! Pada masa industrialisasi masyarakat banyak mendirikan pabrik-pabrik dan memberlakukan peraturan yang sama sehingga membuat para pekerja mau tidak mau harus bekerja di pabrik tersebut. Marx pun memiliki pandangan bahwa terdapat golongan masyarakat tidak dapat dibagi berdasarkan pendapatan ekonomi, melainkan kepemilikan alat produksi. Hasil pemikiran Marx mengenai kepemilikan alat produksi dapat disimpulkan bahwa ....

Perhatikan ilustrasi di bawah ini!

Pada masa industrialisasi masyarakat banyak mendirikan pabrik-pabrik dan memberlakukan peraturan yang sama sehingga membuat para pekerja mau tidak mau harus bekerja di pabrik tersebut. Marx pun memiliki pandangan bahwa terdapat golongan masyarakat tidak dapat dibagi berdasarkan pendapatan ekonomi, melainkan kepemilikan alat produksi.

Hasil pemikiran Marx mengenai kepemilikan alat produksi dapat disimpulkan bahwa ....space space space space

  1. terdapat dinamika sosial yang menuntut manusia harus terus bergerak dan diam di satu titik space 

  2. manusia selalu mengalami fakta sosial ketika menjalankan sesuatu yang tidak sesuai dengan keinginan individu space 

  3. bertindak dan berpikir sesuai dengan keinginan individu sehingga setiap elemen masyarakat mengetahui perannya masing-masing space 

  4. mampu melihat makna subjektif dan agar dapat mengetahui tindakan yang dilakukan pelaku atau seseorang yang sedang diamati space 

  5. adanya perbedaan kelas antara kelas atas atau pemilik modal yang kita sebut dengan borjuis, dan kelas bawah atau buruh yang kita sebut dengan proletar space 

Iklan

W. Ayu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E. space 

Iklan

Pembahasan

Marx melihat adanya perbedaan kelas antara kelas atas atau pemilik modal yang kita sebut dengan borjuis, dan kelas bawah atau buruh yang kita sebut dengan proletar. Terciptanya dua kelas ini karena kondisi sosial pada masa industrialisasi banyak mendirikan pabrik-pabrik. Pabrik-pabrik tersebut memberlakukan peraturan yang sama sehingga membuat para pekerja mau tidak mau harus bekerja di pabrik tersebut. Marx tidak membedakan kedua kelas tersebut berdasarkan pendapatan ekonomi, tetapi berdasarkan kepemilikan alat produksi. Orang-orang yang memiliki alat produksi disebut dengan kaum borjuis sedangkan mereka yang dimanfaatkan tenaganya oleh pemilik faktor produksi disebut dengan kaum proletar. Perbedaan kelas yang begitu mencolok semakin terlihat dengan adanya eksploitasi tenaga buruh. Nah sistem seperti inilah yang dikenal dengan kapitalisme, dimana pemilik modal atau borjuis, berusaha untuk mendapatkan keuntungan sebesar-besarnya dengan modal sekecil-kecilnya. Salah satu caranya adalah dengan menekan upah buruh atau kaum proletar bahkan hingga di eksploitasi. Kondisi sosial seperti inilah yang dikaji oleh Marx, sehingga bagi Marx objek studi sosiologi adalah perbedaan kelas yang akhirnya berangkat menuju konflik atau pertentangan. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Marx melihat adanya perbedaan kelas antara kelas atas atau pemilik modal yang kita sebut dengan borjuis, dan kelas bawah atau buruh yang kita sebut dengan proletar. Terciptanya dua kelas ini karena kondisi sosial pada masa industrialisasi banyak mendirikan pabrik-pabrik. Pabrik-pabrik tersebut memberlakukan peraturan yang sama sehingga membuat para pekerja mau tidak mau harus bekerja di pabrik tersebut. Marx tidak membedakan kedua kelas tersebut berdasarkan pendapatan ekonomi, tetapi berdasarkan kepemilikan alat produksi. Orang-orang yang memiliki alat produksi disebut dengan kaum borjuis sedangkan mereka yang dimanfaatkan tenaganya oleh pemilik faktor produksi disebut dengan kaum proletar. Perbedaan kelas yang begitu mencolok semakin terlihat dengan adanya eksploitasi tenaga buruh. Nah sistem seperti inilah yang dikenal dengan kapitalisme, dimana pemilik modal atau borjuis, berusaha untuk mendapatkan keuntungan sebesar-besarnya dengan modal sekecil-kecilnya. Salah satu caranya adalah dengan menekan upah buruh atau kaum proletar bahkan hingga di eksploitasi. Kondisi sosial seperti inilah yang dikaji oleh Marx, sehingga bagi Marx objek studi sosiologi adalah perbedaan kelas yang akhirnya berangkat menuju konflik atau pertentangan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dahulu masyarakat cenderung menggunakan asas gotong royong dan sekarang aktivitas manusia dilakukan sesuai asas spesialisasi pekerjaannya. Dalam menghadapi realitas ini, salah satu analisa yang sesuai...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia