Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi di bawah ini! Diko adalah salah satu siswa di SMPN 3 Sukabumi. Diko mendapat tugas dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk membuat teks persuasi. Teks persuasi yang akan dibuat Diko bertema tentang manfaat mengikuti kegiatan OSIS. Kata teknis yang dapat digunakan oleh Diko sesuai ilustrasi di atas adalah ….

Perhatikan ilustrasi di bawah ini!

Diko adalah salah satu siswa di SMPN 3 Sukabumi. Diko mendapat tugas dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk membuat teks persuasi. Teks persuasi yang akan dibuat Diko bertema tentang  manfaat mengikuti kegiatan OSIS. 

Kata teknis yang dapat digunakan oleh Diko sesuai ilustrasi di atas adalah …. 

  1. sekolahundefined 

  2. manfaatundefined 

  3. kesibukanundefined 

  4. organisasiundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

15

:

12

Klaim

Iklan

A. Pusporini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Pembahasan

Kata teknis adalah kata atau gabungan kata khas yang bersinggungan dengan bidang tertentu. OSIS adalah organisasi yang berada di tingkat sekolah. Dengan mengikuti OSIS, siswa dapat belajar berorganisasi. Salah satu kata teknis yang dapat digunakan Diko adalah organisasi. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Kata teknis adalah kata atau gabungan kata khas yang bersinggungan dengan bidang tertentu. OSIS adalah organisasi yang berada di tingkat sekolah. Dengan mengikuti OSIS, siswa dapat belajar berorganisasi. Salah satu kata teknis yang dapat digunakan Diko adalah organisasi. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2! Tisu sudah umum digunakan dalam kehidupan sehari-hari dan tersedia di berbagai tempat, mulai dari di meja makan hingga di toilet. Namun, m...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia