Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi berikut ! Di tengah pesatnya arus modernisasi masyarakat menjadi cenderung membeli suatu produk yang tidak diperlukan karena faktor prestise. Menggunakan barang-barang bermerk dinilai dapat mengangkat status sosial seseorang. Misalnya dengan mengenakan tas, sepatu, dan pakaian mahal seseorang akan dinilai memiliki kelas sosial tinggi. Ilustrasi diatas menceritakan tentang gejala sosial yang disebut ....

Perhatikan ilustrasi berikut !

Di tengah pesatnya arus modernisasi masyarakat menjadi cenderung membeli suatu produk yang tidak diperlukan karena faktor prestise. Menggunakan barang-barang bermerk dinilai dapat mengangkat status sosial seseorang. Misalnya dengan mengenakan tas, sepatu, dan pakaian mahal seseorang akan dinilai memiliki kelas sosial tinggi.undefined

Ilustrasi diatas menceritakan tentang gejala sosial yang disebut ....space undefined

  1. Globalisasi undefined

  2. Hedonisme undefined

  3. Westernisasi undefined

  4. Sekulerisasi undefined

  5. Konsumerisme undefined

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E. undefinedundefined

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pengertian konsumerisme adalah paham terhadap gaya hidup yang menganggap barang-barang (mewah) sebagai ukuran kebahagiaan, kesenangan, dan sebagainya. Dapat dikatakan pula konsumerisme adalah gaya hidup yang sifatnya tidak hemat.Tujuan dari konsumerisme adalah untuk mencapai kepuasan diri dengan mengonsumsi atau membeli barang-barang (mewah) tanpa melihat nilai guna dari barang yang dikonsumsi tersebut. Selain daripada itu, konsumerisme juga menjadi tolak ukur keberadaan individu dalam kelas sosial masyarakat. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Pengertian konsumerisme adalah paham terhadap gaya hidup yang menganggap barang-barang (mewah) sebagai ukuran kebahagiaan, kesenangan, dan sebagainya. Dapat dikatakan pula konsumerisme adalah gaya hidup yang sifatnya tidak hemat. Tujuan dari konsumerisme adalah untuk mencapai kepuasan diri dengan mengonsumsi atau membeli barang-barang (mewah) tanpa melihat nilai guna dari barang yang dikonsumsi tersebut. Selain daripada itu, konsumerisme juga menjadi tolak ukur keberadaan individu dalam kelas sosial masyarakat.undefined

Jadi, jawaban yang tepat adalah E. undefinedundefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

amelia

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan bahwa modernisasi dapat menimbulkan kesenjangan sosial dan ekonomi!

165

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia