Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi berikut! Danau Buyan di Singaraja, Bali mengalami proses pendangkalan cukup signifikan. Pendangkalan disebabkan oleh sedimentasi dari aliran sungai yang bermuara di danau tersebut. Prinsip geografi yang tepat untuk mempelajarai fenomena tersebut adalah ….

Perhatikan ilustrasi berikut!

Danau Buyan di Singaraja, Bali mengalami proses pendangkalan cukup signifikan. Pendangkalan disebabkan oleh sedimentasi dari aliran sungai yang bermuara di danau tersebut.

Prinsip geografi yang tepat untuk mempelajarai fenomena tersebut adalah ….space 

  1. deskripsispace 

  2. interelasispace 

  3. korologispace 

  4. penyebaranspace 

  5. interdepedensispace 

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Iklan

Pembahasan

Pada soal diatas telah disebutkan dengan jelas bahwa pendangkalan terjadi karena adanya sedimentasi dari aliran sungai hal ini merupakan prinsip adanya hubungan saling terikat atau interelasi antara fenomena satu dengan lainnya dalam kajian keilmuan geografi. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah B.

Pada soal diatas telah disebutkan dengan jelas bahwa pendangkalan terjadi karena adanya sedimentasi dari aliran sungai hal ini merupakan prinsip adanya hubungan saling terikat atau interelasi antara fenomena satu dengan lainnya dalam kajian keilmuan geografi.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sepanjang pantai selatan Jawa berada pada zona tumbukan lempeng Eurasia dan Indo-Australia. Kondisi tersebut menyebabkan wilayah di sekitar pantai selatan Jawa rawan tsunami. Prinsip geografi yang dig...

327

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia