Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi berikut! Berdasarkan ilustrasi di atas, perbedaan akan cenderung menimbulkan konflik di masyarakat seperti suku, agama, hingga pola pikir masyarakat. Namun hal ini dapat dicegah dan integrasi tetap dapat dibangun dengan cara ....

Perhatikan ilustrasi berikut!

Berdasarkan ilustrasi di atas, perbedaan akan cenderung menimbulkan konflik di masyarakat seperti suku, agama, hingga pola pikir masyarakat. Namun hal ini dapat dicegah dan integrasi tetap dapat dibangun dengan cara .... 

  1. toleransi dan keterbukaanundefined 

  2. pernikahan campuran dan komunitasundefined 

  3. kesamaan hobi dan bahan pangan yang dikonsumsiundefined 

  4. keinginan untuk menjadi sama dengan suku lain yang lebih tinggi derajatnyaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

31

:

31

Klaim

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Pembahasan

Pada ilustrasi di atas dapat memberikan sebuah gambaran sederhana dari keterbukaan masyarakat sebagai faktor pendorong integrasi sosial . Adanya perbedaan di masyarakat tidak membuat masyarakatnya mudah mengalami konflik. Hal ini bisa diredam dengan memiliki sikap terbuka dan memiliki sikap toleransi tiap individu. Keterbukaan masyarakat dapat mendorong terbentuknya integrasi sosial karena berkaitan dengan kondisi masyarakat yang terbuka dan menerima berbagai perubahan serta perbedaan kebudayaan yang dibawa oleh setiap individu maupun kelompok . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Pada ilustrasi di atas dapat memberikan sebuah gambaran sederhana dari keterbukaan masyarakat sebagai faktor pendorong integrasi sosial. Adanya perbedaan di masyarakat tidak membuat masyarakatnya mudah mengalami konflik. Hal ini bisa diredam dengan memiliki sikap terbuka dan memiliki sikap toleransi tiap individu. Keterbukaan masyarakat dapat mendorong terbentuknya integrasi sosial karena berkaitan dengan kondisi masyarakat yang terbuka dan menerima berbagai perubahan serta perbedaan kebudayaan yang dibawa oleh setiap individu maupun kelompok.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu contoh dari penetapan musuh bersama sebagai faktor pendorong integrasi sosial adalah ….

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia