Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan hal-hal berikut ini! Memiliki air. Merupakan planet dengan urutan ketiga dari matahari. Memiliki sebutan “planet biru”. Merupakan planet dengan kepadatan terbesar di tata surya. Planet yang memiliki karakteristik di atas adalah....

Perhatikan hal-hal berikut ini!

  1. Memiliki air.
  2. Merupakan planet dengan urutan ketiga dari matahari.
  3. Memiliki sebutan “planet biru”.
  4. Merupakan planet dengan kepadatan terbesar di tata surya.

Planet yang memiliki karakteristik di atas adalah....

  1. Merkurius

  2. Venus

  3. Bumi

  4. Mars

  5. Jupiter

Iklan

T. Dirgantara

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bumi memiliki makhluk hidup yang tinggal di atasnya. Bumi memiliki sebutan planet biru, karena bumi memiliki air yang kemudian ketika direfleksikan oleh sinar matahari akan menimbulkan gelombang warna berwarna biru, dan warna biru pada bumi ini tampak dominan apabila dilihat dari luar angkasa.

bumi memiliki makhluk hidup yang tinggal di atasnya. Bumi memiliki sebutan planet biru, karena bumi memiliki air yang kemudian ketika direfleksikan oleh sinar matahari akan menimbulkan gelombang warna berwarna biru, dan warna biru pada bumi ini tampak dominan apabila dilihat dari luar angkasa.

Iklan

Pembahasan

Bumi merupakan planet dengan urutan ketiga berdasarkan jaraknya dari matahari. Saat ini, hanya planet bumi yang terbukti memiliki air, yang mana merupakan faktor penting bagi keberadaan kehidupan. Oleh sebab itu, bumi memiliki makhluk hidup yang tinggal di atasnya. Bumi memiliki sebutan planet biru, karena bumi memiliki air yang kemudian ketika direfleksikan oleh sinar matahari akan menimbulkan gelombang warna berwarna biru, dan warna biru pada bumi ini tampak dominan apabila dilihat dari luar angkasa.

Bumi merupakan planet dengan urutan ketiga berdasarkan jaraknya dari matahari. Saat ini, hanya planet bumi yang terbukti memiliki air, yang mana merupakan faktor penting bagi keberadaan kehidupan. Oleh sebab itu, bumi memiliki makhluk hidup yang tinggal di atasnya. Bumi memiliki sebutan planet biru, karena bumi memiliki air yang kemudian ketika direfleksikan oleh sinar matahari akan menimbulkan gelombang warna berwarna biru, dan warna biru pada bumi ini tampak dominan apabila dilihat dari luar angkasa.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

39

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut merupakan teori penciptaan planet bumi adalah teori....

73

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia