Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gejala sosial berikut. Penyalahgunaan obat terlarang. Masyarakat terjangkit virus demam berdarah. Munculnya pelapisan sosial masyarakat. Perkelahian antarpelajar SMA di kota besar. Adanya norma baru pada masyarakat. Gejala sosial yang berpotensi menimbulkan masalah sosial ditunjukkan nomor ....

Perhatikan gejala sosial berikut.

  1. Penyalahgunaan obat terlarang.
  2. Masyarakat terjangkit virus demam berdarah.
  3. Munculnya pelapisan sosial masyarakat.
  4. Perkelahian antarpelajar SMA di kota besar.
  5. Adanya norma baru pada masyarakat.

Gejala sosial yang berpotensi menimbulkan masalah sosial ditunjukkan nomor ....space 

  1. (1), (2), dan (3)space 

  2. (1 ), (2), dan (4)space 

  3. (2), (3), dan (4)space 

  4. (2), (3), dan (5)space 

  5. (3), (4), dan (5)space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

00

:

04

:

51

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin soal adalah gejala sosial yang berpotensi menimbulkan masalah sosial. Gejala sosial adalah peristiwa-peristiwa yang terjadi antara dan oleh manusia, baik secara individu maupun kelompok. Masalah sosial adalah ketidak sesuaian harapan dan kenyataan akibat dari interaksi antara individu dengan individu, individu dengan kelompok, dan kelompok dengan kelompok. Masalah sosial dianggap sebagai sesuatu yang mengancam keberlangsungan masyarakat. Faktor penyebab masalah sosial di antaranya: Faktor ekonomi: kemiskinan dan kriminalitas Faktor budaya: tawuran dankenakalan remaja Faktor biologis: penyakit menular Faktor psikologis: penyakit mental Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Poin soal adalah gejala sosial yang berpotensi menimbulkan masalah sosial. Gejala sosial adalah peristiwa-peristiwa yang terjadi antara dan oleh manusia, baik secara individu maupun kelompok. Masalah sosial adalah ketidak sesuaian harapan dan kenyataan akibat dari interaksi antara individu dengan individu, individu dengan kelompok, dan kelompok dengan kelompok. Masalah sosial dianggap sebagai sesuatu yang mengancam keberlangsungan masyarakat. Faktor penyebab masalah sosial di antaranya:space 

  1. Faktor ekonomi: kemiskinan dan kriminalitasspace 
  2. Faktor budaya: tawuran dan kenakalan remajaspace 
  3. Faktor biologis: penyakit menularspace 
  4. Faktor psikologis: penyakit mentalspace 


Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Annisa Nurul N

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan alasan gejala sosial memberikan pengaruh pada berbagai bidang!

6

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia