Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gejala-gejala sosial berikut! Merasa puas dengam kondisi yang ada Sangat memegang teguh ideologi Diskriminasi rasial terhadap masyarakat tertentu Ingin melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi Struktur masyarakat bersifat terbuka Gejala sosial yang menghambat laju mobilitas sosial adalah ...

Perhatikan gejala-gejala sosial berikut!

  1. Merasa puas dengam kondisi yang ada
  2. Sangat memegang teguh ideologi
  3. Diskriminasi rasial terhadap masyarakat tertentu
  4. Ingin melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi
  5. Struktur masyarakat bersifat terbuka

Gejala sosial yang menghambat laju mobilitas sosial adalah ...space space 

  1. (1), (2), dan (3)space space 

  2. (1), (2), dan (4)space space 

  3. (1), (3), dan (5)space space 

  4. (2), (4), dan (5)space space 

  5. (3), (4), dan (5)space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

52

:

19

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space 

Pembahasan

Poin soal adalah gejala sosial yang menghambat laju mobilitas sosial. Mobilitas sosial merupakan proses perpindahan atau gerak dari suatu kelas sosial ke kelas sosial lainnya . Proses perpindahan dari satu kelas sosial ke kelas sosial lainnya tidaklah mudah karena terdapat faktor-faktor yang menghambat laju mobilitas sosial . Berdasarkan pernyataan-pernyataan di soal, yang termasuk dalam gejala sosial yang menghambat laju mobilitas sosial, yaitu : Merasa puas dengan kondisi yang ada . Jika individu atau masyarakat merasa puas dengan kondisinya saat ini, maka individu maupun masyarakat tersebut tidak akan mengalami perubahan kelas sosial , sehingga tidak mengalami proses mobilitas di dalam diri individu maupun masyarakat . Hal ini menyebabkan ketertinggalan karena zaman selalu mengalami perubahan. Sangat memegang teguh ideologi . JIka suatu masyarakat memegang teguh ideologi yang dimilikinya, maka masyarakat tersebut tidak akan mengalami mobilitas sosial karena sulitnya menerima gagasan-gagasan baru yang masuk dari budaya luar kelompoknya . Selain itu, beberapa kelompok masyarakat menganggap bahwa ideologi serta nilai-nilai budayanya adalah yang paling baik daripada kelompok lainnya . Diskriminasi rasial terhadap masyarakat tertentu . Diskriminasi rasial adalah sikap membeda-bedakan ras, hal ini dapat menghambat terjadinya komunitas karena adanya anggapan bahwa kelompok-kelompok ras tertentu dianggap lebih baik daripada kelompok ras lainnya . Kelompok ras yang dianggap lebih buruk akan mengalami kesulitan mobiltas sosial karena adanya diskriminasi, seperti perlakuan di dalam hukum dan perekonomian , seperti pengadilan dan pekerjaan. Sehingga, mobilitas sosial kelompok ras yang terdiskirimansi akan terhambat . Dengan demikian, gejala sosial penghambat laju mobilitas sosial adalah merasa puas dengan kondisi yang ada, sangat memegang teguh ideologi, dan diskriminasi rasial terhadap masyarakat tertentu, yang ditunjukkan oleh nomor (1), (2), dan (3) . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Poin soal adalah gejala sosial yang menghambat laju mobilitas sosial.

Mobilitas sosial merupakan proses perpindahan atau gerak dari suatu kelas sosial ke kelas sosial lainnya. Proses perpindahan dari satu kelas sosial ke kelas sosial lainnya tidaklah mudah karena terdapat faktor-faktor yang menghambat laju mobilitas sosial. Berdasarkan pernyataan-pernyataan di soal, yang termasuk dalam gejala sosial yang menghambat laju mobilitas sosial, yaitu:

  • Merasa puas dengan kondisi yang ada. Jika individu atau masyarakat merasa puas dengan kondisinya saat ini, maka individu maupun masyarakat tersebut tidak akan mengalami perubahan kelas sosial, sehingga tidak mengalami proses mobilitas di dalam diri individu maupun masyarakat. Hal ini menyebabkan ketertinggalan karena zaman selalu mengalami perubahan.
  • Sangat memegang teguh ideologi. JIka suatu masyarakat memegang teguh ideologi yang dimilikinya, maka masyarakat tersebut tidak akan mengalami mobilitas sosial karena sulitnya menerima gagasan-gagasan baru yang masuk dari budaya luar kelompoknya. Selain itu, beberapa kelompok masyarakat menganggap bahwa ideologi serta nilai-nilai budayanya adalah yang paling baik daripada kelompok lainnya.
  • Diskriminasi rasial terhadap masyarakat tertentu. Diskriminasi rasial adalah sikap membeda-bedakan ras, hal ini dapat menghambat terjadinya komunitas karena adanya anggapan bahwa kelompok-kelompok ras tertentu dianggap lebih baik daripada kelompok ras lainnya. Kelompok ras yang dianggap lebih buruk akan mengalami kesulitan mobiltas sosial karena adanya diskriminasi, seperti perlakuan di dalam hukum dan perekonomian, seperti pengadilan dan pekerjaan. Sehingga, mobilitas sosial kelompok ras yang terdiskirimansi akan terhambat.

Dengan demikian, gejala sosial penghambat laju mobilitas sosial adalah merasa puas dengan kondisi yang ada, sangat memegang teguh ideologi, dan diskriminasi rasial terhadap masyarakat tertentu, yang ditunjukkan oleh nomor (1), (2), dan (3).

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Salsabila Putrii

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Raden Bawono seorang mahasiswa yang dibesarkan di lingkungan kraton/feodal dan memegang teguh tradisi yang berlaku dalam keluarga. Selama di kampus dia merasa kesulitan dalam menyesuaikan diri dengan ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia