Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gaya yang bekerja pada benda berikut ini! Jika benda bergeser ke kanan sejauh 5 m, maka usaha yang dilakukan adalah …

Perhatikan gaya yang bekerja pada benda berikut ini!

Jika benda bergeser ke kanan sejauh 5 m, maka usaha yang dilakukan adalah   

  1. 100 joule undefined 

  2. 80 joule undefined 

  3. 60 joule undefined 

  4. 24 joule undefined 

  5. 16 joule undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

09

:

29

Klaim

Iklan

A. Sekar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.   undefined 

Pembahasan

Usaha adalah gaya yang dilakukan untuk memindahkan benda sejauh perpindahannya. Usaha terjadi ketika energi dipindahkan dari suatu sistem ke sistem yang lainnya. Secara matematis, besarnya usaha dinyatakan sebagai:' Bila gaya yang diberikan membentuk sudut sebesarθ terhadap perpindahan, maka besarnya usaha dirumuskan menjadi. Keterangan rumus: W = usaha yang dilakukan benda (Nm atau J) F = gaya yang diberikan (N) s = perpindahan benda (m) θ = sudut antara gaya F dan pepindahan s . Diketahui: F = 4N; θ = 37°; dan s = 5 m. Ditanya: W =...? Jawaban: Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Usaha adalah gaya yang dilakukan untuk memindahkan benda sejauh perpindahannya. Usaha terjadi ketika energi dipindahkan dari suatu sistem ke sistem yang lainnya. Secara matematis, besarnya usaha dinyatakan sebagai:'

undefined 

Bila gaya yang diberikan membentuk sudut sebesar θ terhadap perpindahan, maka besarnya usaha dirumuskan menjadi.

begin mathsize 14px style W equals F s space cos space theta end style 

Keterangan rumus:

W  = usaha yang dilakukan benda (Nm atau J)

= gaya yang diberikan (N)

= perpindahan benda (m)

θ = sudut antara gaya F dan pepindahan s.

Diketahui: = 4 N; θ = 37°; dan = 5 m.

Ditanya: =...?

Jawaban:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row W equals cell F s space cos space theta end cell row W equals cell left parenthesis 4 space straight N right parenthesis left parenthesis 5 space straight m right parenthesis cos space 37 degree end cell row W equals cell open parentheses 20 left parenthesis 0 comma 8 close parentheses right parenthesis space joule end cell row W equals cell 16 space joule end cell end table end style 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.   undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Reyhan Rahmad Gun

Pembahasan lengkap banget

Karin Setia

Bantu banget Trimakasih

Muhammad Edo

Makasih ❤️

rev

Makasih ❤️

Melodia Citra

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda yang massanya 3 kg dan awalnya diam, bergerak dengan kecepatan 12 m/s pada saat t = 4 s. Besar usaha yang dilakukan benda yaitu ... (J)

2

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia