Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar virus di bawah ini! Bagian virus yang berfungsi menerima rangsangan ditunjukkan oleh angka ....

Perhatikan gambar virus di bawah ini!

Bagian virus yang berfungsi menerima rangsangan ditunjukkan oleh angka ....space 

  1. 1space 

  2. 2space 

  3. 3space 

  4. 4space 

  5. 5space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

10

:

24

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Struktur tubuh virus masih tergolong sederhana, karena hanya terdiri dari bagiankepala, leher, dan ekor. Pada bagian kepala virus terdapat asam nukleat DNA atau RNA yang diselubungi olehkapsid. Pada bagian ekor terdapat serabut-serabut ekor (nomor 4) bersama dengan jarum penusuk (nomor 5)yang berperan dalam menempelkan tubuh virus pada sel inang. Selain itu, bagian serabut ekor ini jugaberfungsi sebagaipenerima rangsangan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Struktur tubuh virus masih tergolong sederhana, karena hanya terdiri dari bagian kepala, leher, dan ekor. Pada bagian kepala virus terdapat asam nukleat DNA atau RNA yang diselubungi oleh kapsid. Pada bagian ekor terdapat serabut-serabut ekor (nomor 4) bersama dengan jarum penusuk (nomor 5) yang berperan dalam menempelkan tubuh virus pada sel inang. Selain itu, bagian serabut ekor ini juga berfungsi sebagai penerima rangsangan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

61

talitha aulia aristawati

Makasih ❤️

Maryana Arwlmbn

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!