Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar tahapanpembelahan meiosis berikut! Urutan tahapan pembelahan seltersebut yang tepat adalah ....

Perhatikan gambar tahapan pembelahan meiosis berikut! 

space 

Urutan tahapan pembelahan sel tersebut yang tepat adalah .... space 

  1. (1) - (2) - (3) - (4) space 
     

  2. (2) - (1) - (3) - (4)space 

  3. (2) - (3) - (1) - (4)space  
     

  4. (2) - (3) - (4) - (1)space  
     

  5. (3) - (2) - (1) - (4) space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

11

:

30

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pembelahan meiosis yaitu pembelahan dengan mengurangi jumlah kromosom yang ada pada sel-sel gamet jantan dan betina. Pembelahan ini juga dikenal dengan sebutan pembelahan reduksi. Secara mendasar, tahapan pembelahan meiosis hampir mirip pembelahan mitosis. Hal yang membedakan ialah pada meiosis terjadi sebanyak dua kali prosesi pembelahan yakni meiosis I dan II. Tiap-tiap pembelahan meiosis terdiri atas tahapan yang sama diantaranya yakni profase, metaphase, anafase, dan telofase.Profase merupakan tahap awal dengan ciri kromatin memadat membentuk kromosom, lalu membentuk kromatid dan inti sel mulai menghilang. Tahap metafase menujukan cirikromosom berjajar pada bidang ekuator. Anafase menunjukkan ciri kromosom mulai tertarik menuju kutub berlawanan. Tahap telofase (tahap akhir) intisel mulai terbentuk dan terjadi sitokinesis. Maka urutan yang tepat yaitu 2, 3, 1, dan 4. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Pembelahan meiosis yaitu pembelahan dengan mengurangi jumlah kromosom yang ada pada sel-sel gamet jantan dan betina. Pembelahan ini juga dikenal dengan sebutan pembelahan reduksi. Secara mendasar, tahapan pembelahan meiosis hampir mirip pembelahan mitosis. Hal yang membedakan ialah pada meiosis terjadi sebanyak dua kali prosesi pembelahan yakni meiosis I dan II. Tiap-tiap pembelahan meiosis terdiri atas tahapan yang sama diantaranya yakni profase, metaphase, anafase, dan telofase. Profase merupakan tahap awal dengan ciri kromatin memadat membentuk kromosom, lalu membentuk kromatid dan inti sel mulai menghilang. Tahap metafase menujukan ciri  kromosom berjajar pada bidang ekuator. Anafase menunjukkan ciri kromosom mulai tertarik menuju kutub berlawanan. Tahap telofase (tahap akhir) intisel mulai terbentuk dan terjadi sitokinesis. Maka urutan yang tepat yaitu 2, 3, 1, dan 4.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Ignasia Maya D.J

Mudah dimengerti

Fickra

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan tiga perbedaan antara pembelahan secara mitosis dan secara meiosis mengenai fungsi!

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia