Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini. Bagian yang diberi tanda huruf odisebut ....

Perhatikan gambar sistem pencernaan di bawah ini. 
 


 

Bagian yang diberi tanda huruf o disebut ....undefined 

  1. ....undefined 

  2. ....undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

35

:

42

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Berdasarkan gambar pada soal, organ yang ditunjuk oleh huruf o adalah umbai cacing (apendiks).Umbai cacing atau apendiks adalah organ tambahan pada usus buntu. Infeksi pada organ ini disebut apendisitis atau radang umbai cacing . Apendisitis yang parah dapat menyebabkan apendiks pecah dan membentuk nanah di dalam rongga abdomen atau peritonitis (infeksi rongga abdomen). Dalam anatomi manusia, umbai cacing atau dalam bahasa Inggris, vermiform appendix (atau hanya appendix ) adalah ujung buntu tabung yang menyambung dengan caecum . Umbai cacing terbentuk dari caecum pada tahap embrio. Pada orang dewasa, umbai cacing berukuran sekitar 10 cm tetapi bisa bervariasi dari 2 sampai 20 cm. Walaupun lokasi apendiks selalu tetap, lokasi ujung umbai cacing bisa berbeda-bisa di retrocaecal atau di pinggang ( pelvis ) tetapi yang jelas tetap terletak di peritoneum. Banyak orang percaya umbai cacing tidak berguna dan merupakan organ vestigial (sisihan), sebagian yang lain percaya bahwa apendiks mempunyai fungsi dalam sistem limfatik. Operasi membuang umbai cacing dikenal sebagai appendektomi . Penyakit apendiks biasa bagi manusia adalah Apendisitis Karkinoid.

Berdasarkan gambar pada soal, organ yang ditunjuk oleh huruf o adalah umbai cacing (apendiks). Umbai cacing atau apendiks adalah organ tambahan pada usus buntu. Infeksi pada organ ini disebut apendisitis atau radang umbai cacing. Apendisitis yang parah dapat menyebabkan apendiks pecah dan membentuk nanah di dalam rongga abdomen atau peritonitis (infeksi rongga abdomen). Dalam anatomi manusia, umbai cacing atau dalam bahasa Inggris, vermiform appendix (atau hanya appendix) adalah ujung buntu tabung yang menyambung dengan caecum. Umbai cacing terbentuk dari caecum pada tahap embrio. Pada orang dewasa, umbai cacing berukuran sekitar 10 cm tetapi bisa bervariasi dari 2 sampai 20 cm. Walaupun lokasi apendiks selalu tetap, lokasi ujung umbai cacing bisa berbeda-bisa di retrocaecal atau di pinggang (pelvis) tetapi yang jelas tetap terletak di peritoneum. Banyak orang percaya umbai cacing tidak berguna dan merupakan organ vestigial (sisihan), sebagian yang lain percaya bahwa apendiks mempunyai fungsi dalam sistem limfatik. Operasi membuang umbai cacing dikenal sebagai appendektomi. Penyakit apendiks biasa bagi manusia adalah Apendisitis Karkinoid.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar sistem pencernaan, kemudian sebutkan bagian yang diberi tanda c!

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia