Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar sinapsis berikut! Penghantaran impuls dapat berlangsung melalui celah sinapsis. Berdasarkan gambar di atas, mekanisme impuls melewati celah sinapsis berlangsung dengan cara ...

Perhatikan gambar sinapsis berikut!

Penghantaran impuls dapat berlangsung melalui celah sinapsis. Berdasarkan gambar di atas, mekanisme impuls melewati celah sinapsis berlangsung dengan cara ...

  1. X melepaskan neurotransmiter ke dalam celah sinapsis

  2. Y melepaskan neurotransmiter ke dalam celah sinapsis

  3. Y memerlukan energi untuk membentuk neurotransmiter

  4. X menghasilkan energi yang dibutuhkan untuk penghantaran impuls menuju celah sinapsis

  5. ATP dilepaskan ke dalam celah sinapsis sehingga impuls dapat menuju pascasinapsis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

30

:

28

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bagian X adalah vesikel yang mengandung neurontransmitter. Sedangkan bagian Y adalah mitokondria yang berfungsi menghasilkan energi untuk penghantaran implus melewati sinapsis. Sinapsis adalah hubungan antara neuron yang satu dengan neuron lainnya. Vesikel-vesikel akan menuju celah sinapsis dan melepaskan neurontransmitter dan neurontransmitter akan menuju neuron pascasinapsis dan berikatan dengan protein tertentu. Proses penghantaran impuls saraf melalui sinapsis disebut transmisi sinapsis.

bagian X adalah vesikel yang mengandung neurontransmitter. Sedangkan bagian Y adalah mitokondria yang berfungsi menghasilkan energi untuk penghantaran implus melewati sinapsis. Sinapsis adalah hubungan antara neuron yang satu dengan neuron lainnya. Vesikel-vesikel akan menuju celah sinapsis dan melepaskan neurontransmitter dan neurontransmitter akan menuju neuron pascasinapsis dan berikatan dengan protein tertentu. Proses penghantaran impuls saraf melalui sinapsis disebut transmisi sinapsis.

Pembahasan

Perhatikan gambar dibawah ini ! Sehingga bagian X adalah vesikel yang mengandung neurontransmitter. Sedangkan bagian Y adalah mitokondria yang berfungsi menghasilkan energi untuk penghantaran implus melewati sinapsis. Sinapsis adalah hubungan antara neuron yang satu dengan neuron lainnya. Vesikel-vesikel akan menuju celah sinapsis dan melepaskan neurontransmitter dan neurontransmitter akan menuju neuron pascasinapsis dan berikatan dengan protein tertentu. Proses penghantaran impuls saraf melalui sinapsis disebut transmisi sinapsis.

Perhatikan gambar dibawah ini !

Sehingga bagian X adalah vesikel yang mengandung neurontransmitter. Sedangkan bagian Y adalah mitokondria yang berfungsi menghasilkan energi untuk penghantaran implus melewati sinapsis. Sinapsis adalah hubungan antara neuron yang satu dengan neuron lainnya. Vesikel-vesikel akan menuju celah sinapsis dan melepaskan neurontransmitter dan neurontransmitter akan menuju neuron pascasinapsis dan berikatan dengan protein tertentu. Proses penghantaran impuls saraf melalui sinapsis disebut transmisi sinapsis.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Cindy Fatika Putri

Ini yang aku cari!

YUSUF AHMAD REYHAN

rusmus

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan proses bekerjanya saraf!

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia