Perhatikan gambar sel di bawah ini!
Jelaskan fungsi yang ditunjukkan oleh nomor 4!
Y. Hartiningrum
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya
Nomor 4 pada gambar merupakan mitokondria. Mitokondria adalah organel penghasil energi karena mempunyai fungsi dalam oksidasi makanan, respirasi sel, dehidrogenasi, fosforilasi oksidatif, dan sistem transpor elektron. Berdasarkan fungsinya, mitokondria sering disebut sebagai the power house of cell. Dalam respirasi seluler terjadi oksidasi makanan sehingga menghasilkan energi. Dengan demikian, mitokondria berfungsi sebagai tempat berlangsungnya respirasi seluler.
797
4.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia