Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar organ-organ pernapasan berikut! Urutan yang benar terkait proses masuknya udara ke paru-paru adalah ….

Perhatikan gambar organ-organ pernapasan berikut!space 
 


 

Urutan yang benar terkait proses masuknya udara ke paru-paru adalah ….space 

  1. hidung - faring - laring - trakea - bronkus - bronkiolus - alveolusspace 

  2. hidung - laring - faring - trakea - bronkus - bronkiolus - alveolusspace space 

  3. hidung - laring - faring - trakea - bronkiolus - bronkus - alveolusspace 

  4. hidung - trakea - laring - faring - bronkiolus - bronkus - alveolusspace 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

02

:

55

:

57

Klaim

Iklan

I. Putu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Proses pernapasan terdiri dari inspirasi dan ekspirasi. Proses masuknya udara ke paru-paru adalah proses inspirasi, yakni dimulai dari masuknya udara melalui rongga hidung. Pada rongga hidung terjadi penyaringan udara oleh rambut hidung dan penyesuaian suhu udara oleh selaput lendir. Selanjutnya, udara akan masuk ke faring dan lanjut ke laring. Kemudian, udara akan disaring kembali oleh rambut-rambut halus (silia) di trakea . Dari trakea udaranya akan masuk ke bronkus. Saluran bronkus akan mempunyai percabangan yang lebih kecil lagi berupa bronkiolus . Di ujung-ujung bronkiolus terdapat kantung berdinding tipis, yaitu alveolus . Di alveolus akan terjadi pertukaran udara. Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa urutan yang benar terkait proses masuknya udara ke paru-paru adalah hidung - faring - laring - trakea - bronkus - bronkiolus - alveolus. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.


 

Proses pernapasan terdiri dari inspirasi dan ekspirasi. Proses masuknya udara ke paru-paru adalah proses inspirasi, yakni dimulai dari masuknya udara melalui rongga hidung. Pada rongga hidung terjadi penyaringan udara oleh rambut hidung dan penyesuaian suhu udara oleh selaput lendir. Selanjutnya, udara akan masuk ke faring dan lanjut ke laring. Kemudian, udara akan disaring kembali oleh rambut-rambut halus (silia) di trakea. Dari trakea udaranya akan masuk ke bronkus. Saluran bronkus akan mempunyai percabangan yang lebih kecil lagi berupa bronkiolus. Di ujung-ujung bronkiolus terdapat kantung berdinding tipis, yaitu alveolus. Di alveolus akan terjadi pertukaran udara. Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa urutan yang benar terkait proses masuknya udara ke paru-paru adalah hidung - faring - laring - trakea - bronkus - bronkiolus - alveolus.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar berikut ini! Berdasarkan gambar, proses pernapasan yang terjadi adalah ….

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia