Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar oogenesis! Pada tahap manakah terjadi reduksi kromosom?

Perhatikan gambar oogenesis! Pada tahap manakah terjadi reduksi kromosom?

  1. 1

  2. 2

  3. 3

  4. 4

  5. 5

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Gambar tersebut menunjukan gambar proses oogenesis. Oogenesis adalah proses pembentukan sel telur atau ovum. Reduksi kromosom terjadi pada pembelahan meiosis dimana saat pembelahan meiosis kromosom akan direduksi menjadi setengah dari kromosom sel induk. Reduksi kromosom terjadi pada pembelahan meiosis I (2) yakni ketika terjadi pembelahan oosit primer menjadi oosit sekunder dan badan polar I. Awalnya oosit primer memiliki kromosom diploid sedangkan oosit sekunder memiliki setengah kromosom yakni haploid.

Gambar tersebut menunjukan gambar proses oogenesis. Oogenesis adalah proses pembentukan sel telur atau ovum. Reduksi kromosom terjadi pada pembelahan meiosis dimana saat pembelahan meiosis kromosom akan direduksi menjadi setengah dari kromosom sel induk. Reduksi kromosom terjadi pada pembelahan meiosis I (2) yakni ketika terjadi pembelahan oosit primer menjadi oosit sekunder dan badan polar I. Awalnya oosit primer memiliki kromosom diploid sedangkan oosit sekunder memiliki setengah kromosom yakni haploid.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

219

Syahdana Arief Setyo Adi

Pembahasannya membantu, itu yang bilang gak membantu hanya ingin jawaban langsung aja

Bella Ananda

Jawaban tidak sesuai

Raja ali haji 117

Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan terpotong Pembahasan tidak lengkap Jawaban tidak sesuai

Aisyah azzahra

Pembahasan tidak menjawab soal

Rizky Nafansyah

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada saat oogenesis, oosit primer mengalami pembelahan meiosis I membentuk ....

19

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia