Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar liken berikut. Pernyataan yang tidak benar tentang liken adalah . .

Perhatikan gambar liken berikut.

Pernyataan yang tidak benar tentang liken adalah . .

  1. Liken adalah bahan untuk jamu tradisional.

  2. Liken merupakan indikator adanya polusi udara.

  3. Liken merupakan bentuk simbiosis antara jamur dengan ganggang hijau.

  4. Liken dapat tumbuh di lingkungan terpolusi.

  5. Usnea merupakan liken frutikosa.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

13

:

49

Iklan

N. Shoimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan yang tidak benar tentang liken adalah D. liken dapat tumbuh di lingkungan terpolusi.

pernyataan yang tidak benar tentang liken adalah D. liken dapat tumbuh di lingkungan terpolusi.

Pembahasan

Bentuk simbiosis mutualisme antara jamur dengan ganggang dikenal sebagai liken (lumut kerak). Liken dapat hidup pada habitat yang sangat ekstrem, misalnya pada lahan bekas aliran lahar gunung berapi, gurun, hutan bekas terbakar, batu-batuan, menempel pada pohon-pohon, bahkan di daerah kutub yang bersuhu sangat dingin. Beberapa jenis liken sangat peka terhadap polusi udara, misalnya Usnea sp. (lumut janggut). Liken ini dapat digunakan sebagai indikator polusi udara di suatu daerah. Jika di suatu daerah masih ditemukan liken yang hidup, berarti udara di daerah tersebut belum terpolusi. Usnea berbentuk frutikosa (seperti semak), hidup menempel di pohon-pohon yang tumbuh di daerah berudara sejuk dan tidak terpolusi. Usnea (kayu angin) dimanfaatkan sebagai obat atau bahan jamu tradisional. Dengan demikian pernyataan yang tidak benar tentang liken adalah D. liken dapat tumbuh di lingkungan terpolusi.

Bentuk simbiosis mutualisme antara jamur dengan ganggang dikenal sebagai liken (lumut kerak). Liken dapat hidup pada habitat yang sangat ekstrem, misalnya pada lahan bekas aliran lahar gunung berapi, gurun, hutan bekas terbakar, batu-batuan, menempel pada pohon-pohon, bahkan di daerah kutub yang bersuhu sangat dingin. Beberapa jenis liken sangat peka terhadap polusi udara, misalnya Usnea sp. (lumut janggut). Liken ini dapat digunakan sebagai indikator polusi udara di suatu daerah. Jika di suatu daerah masih ditemukan liken yang hidup, berarti udara di daerah tersebut belum terpolusi. Usnea berbentuk frutikosa (seperti semak), hidup menempel di pohon-pohon yang tumbuh di daerah berudara sejuk dan tidak terpolusi. Usnea (kayu angin) dimanfaatkan sebagai obat atau bahan jamu tradisional. Dengan demikian pernyataan yang tidak benar tentang liken adalah D. liken dapat tumbuh di lingkungan terpolusi.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!