Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar dua buah logam yang disatukan berikut ini! Jika koefisien konduktivitas termal logam B bernilai 2 3 ​ koefisien konduktivitas termal logam A, maka besarnya suhu di sambungan kedua logam itu ( T s ​ ) adalah....

Perhatikan gambar dua buah logam yang disatukan berikut ini!

Jika koefisien konduktivitas termal logam B bernilai  koefisien konduktivitas termal logam A, maka besarnya suhu di sambungan kedua logam itu () adalah.... 

  1. begin mathsize 14px style 250 degree straight C end style 

  2. begin mathsize 14px style 150 degree straight C end style 

  3. begin mathsize 14px style 140 degree straight C end style 

  4. begin mathsize 14px style 75 degree straight C end style 

  5. begin mathsize 14px style 40 degree straight C end style 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

23

:

05

Klaim

Iklan

D. Enty

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C

jawaban yang benar adalah C

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: Ditanya: Penyelesaian : Pada kedua logam terjadi perambatan kalor secara konduksi. Konduksi adalah perpindahan kalor melalui zat padat yang tidak disertai dengan perpindahan partikel-partikelnya. Kalor yang mengalir dalam batang logam per satuan waktu dapat dinyatakan dalam hubungan : Berdasarkan gambar, terlihat kedua logam memiliki ukuran yang sama, sehinga : Maka, untuk mencari digunakan persamaan : Jadi, jawaban yang benar adalah C

Diketahui:

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell T subscript A end cell equals cell 50 degree C end cell row cell T subscript B end cell equals cell 200 degree C end cell row cell k subscript B end cell equals cell 3 over 2 space k subscript A end cell end table  

Ditanya: begin mathsize 14px style T subscript S equals ? end style 

Penyelesaian :

Pada kedua logam terjadi perambatan kalor secara konduksi. 

Konduksi adalah perpindahan kalor melalui zat padat yang tidak disertai dengan perpindahan partikel-partikelnya. Kalor yang mengalir dalam batang logam per satuan waktu dapat dinyatakan dalam hubungan :

H equals k A open parentheses fraction numerator T subscript 2 minus T subscript 1 over denominator L end fraction close parentheses

Berdasarkan gambar, terlihat kedua logam memiliki ukuran yang sama, sehinga :

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell L subscript A end cell equals cell L subscript B end cell row cell A subscript A end cell equals cell A subscript B end cell end table

Maka, untuk mencari T subscript s digunakan persamaan :

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell H subscript A end cell equals cell H subscript B end cell row cell k subscript A open parentheses T subscript s minus T subscript A close parentheses end cell equals cell k subscript B open parentheses T subscript B minus T subscript s close parentheses end cell row cell k subscript A open parentheses T subscript s minus 50 close parentheses end cell equals cell 3 over 2 k subscript A open parentheses 200 minus T subscript s close parentheses end cell row cell T subscript s minus 50 end cell equals cell 300 minus 3 over 2 T subscript s end cell row cell T subscript s plus 3 over 2 T subscript s end cell equals cell 300 plus 50 end cell row cell 5 over 2 T subscript s end cell equals 350 row cell T subscript s end cell equals cell 350 cross times 2 over 5 end cell row cell T subscript s end cell equals cell 140 degree straight C end cell end table 

Jadi, jawaban yang benar adalah C

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

80

Enril Yusuf

Ini yang aku cari!

Nur Faddilah

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Devi Artika

Mudah dimengerti

nadri cia

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel konduktivitas termal beberapa bahan berikut! Berdasarkan tabel di atas cermati pernyataan-pernyataan berikut. Kaca jenis isolator yang baik. Baja lebih cepat menghantar...

45

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia