Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar di samping! Pada percobaandengan tabung resonansi, ternyata resonansipertama dihasilkan saat permukaan air di dalamtabung berada 15 cm dari ujung atas tabung.Hitunglahcepat rambat gelombang bunyi!

Perhatikan gambar di samping!

Pada percobaan dengan tabung resonansi, ternyata resonansi pertama dihasilkan saat permukaan air di dalam tabung berada 15 cm dari ujung atas tabung. Hitunglah cepat rambat gelombang bunyi!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

25

:

06

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 120 m/s. Diketahui: L f ​ = = ​ 15 cm = 0 , 15 m 200 Hz ​ Ditanya: cepat rambat gelombang bunyi ( v )? Penyelesaian: Resonansi adalah peristiwa ikut bergetarnya suatu benda jika ada benda lain bergetar di sekitarnya.Syarat terjadi resonansi adalah frekuensi benda yang bergetar sama dengan frekuensi bendayang ikut bergetar. Cepat rambat bunyi dapat diketahui sebagai berikut: v ​ = = = = ​ f λ 4 L 1 ​ f 4 ( 0 , 15 ) ( 200 ) 120 m / s ​ Dengan demikian, cepat rambat bunyi adalah 120 m/s.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 120 m/s.

Diketahui:

Ditanya:
cepat rambat gelombang bunyi (v)?

Penyelesaian:
Resonansi adalah peristiwa ikut bergetarnya suatu benda jika ada benda lain bergetar di sekitarnya. Syarat terjadi resonansi adalah frekuensi benda yang bergetar sama dengan frekuensi benda yang ikut bergetar. Cepat rambat bunyi dapat diketahui sebagai berikut:

Dengan demikian, cepat rambat bunyi adalah 120 m/s.

 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!