Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar di samping. Jelaskan kecepatan gerak benda-benda tersebut dengan cara membuat grafik v-t gerak benda dari mulai awal gerak hingga akhir geraknya. Jelaskan hasil grafik yang diperoleh!

Perhatikan gambar di samping. Jelaskan kecepatan gerak benda-benda tersebut dengan cara membuat grafik v-t gerak benda dari mulai awal gerak hingga akhir geraknya. Jelaskan hasil grafik yang diperoleh! 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

15

:

20

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pada gambar a , merupakan gerak lurus berubah beraturan (GLBB dipercepat) nilai kecepatannya bertambah, grafiknya adalah: Pada gambar b , merupakan gerak vertikal ke atas (GLBB diperlambat) sehingga nilai kecepatannya lama-lama berkurang, grafiknya adalah: Pada gambar c , merupakan jatuh bebas (GLBB dipercepat) dengan nilai kecepatan bertambah dan arah negatif, grafiknya adalah:

Pada gambar a, merupakan gerak lurus berubah beraturan (GLBB dipercepat) nilai kecepatannya bertambah, grafiknya adalah:

Pada gambar b, merupakan gerak vertikal ke atas (GLBB diperlambat) sehingga nilai kecepatannya lama-lama berkurang, grafiknya adalah:

Pada gambar c, merupakan jatuh bebas (GLBB dipercepat) dengan nilai kecepatan bertambah dan arah negatif, grafiknya adalah:

 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!