Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar di bawah! Tujuan ban dibuat beralur seperti pada gambar tersebut adalah . . . .

Perhatikan gambar di bawah! Tujuan ban dibuat beralur seperti pada gambar tersebut adalah . . . . 

  1. Melindungi permukaan ban

  2. Memperbesar gaya gesek

  3. Memperkecil gaya gesek

  4. Mempercepat laju mobil

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

26

:

26

Klaim

Iklan

M. Mulyanto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B

jawaban yang tepat adalah B

Pembahasan

Tujuan ban mobil diberi alur adalah untuk memberikan gaya gesek yang semakin besarketika bersentuhan dengan permukaan jalan. Ketika gaya gesek semakin besar maka ban mobil tidakakan tergelincir. Sehingga jawaban yang tepat adalah B

Tujuan ban mobil diberi alur adalah untuk memberikan gaya gesek yang semakin besar ketika bersentuhan dengan permukaan jalan. Ketika gaya gesek semakin besar maka ban mobil tidak akan tergelincir.

Sehingga jawaban yang tepat adalah B

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Teguh Adi kasno

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan dua contoh keuntungan dan kerugian gaya gesek!

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia