Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar di bawah ini! Sumber: https://en.wikipedia.org/wiki/KGB#/media/File:Emblema_KGB.svg Hubungan antara kedua organisasi di atas dengan terjadinya Perang Dingin adalah....

Perhatikan gambar di bawah ini!

Description: Emblema KGB.svg

Sumber:

https://en.wikipedia.org/wiki/KGB#/media/File:Emblema_KGB.svg

Hubungan antara kedua organisasi di atas dengan terjadinya Perang Dingin adalah....

  1. organisasi pertahanan milik Blok Barat dan Blok Timur

  2. dijadikan sebagai pakta pertahanan militer suatu negara

  3. organisasi yang mengembangkan teknologi persenjataan

  4. organisasi intelijen yang menyelidiki pengembangan nuklir

  5. badan intelijen yang dibentuk untuk menyelidiki kekuatan lawan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

08

:

34

Klaim

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Gambar di atas merupakan lambang KGB ( Komitet Gosudarstevennoy Bezapasnosti ) yaitu badan intelijen milik Uni Soviet. Perang Dingin men5dorong dua negara adidaya ini saling bersaing. Kedua negara ini mendirikan sebuah organisasi intelijen negara. Agen intelijen termasuk agen rahasia negara yang diperintahkan untuk mencari informasi tentang lawan. Sama halnya dengan Amerika Serikat yang membentuk badan intelijen yang diberi nama CIA ( Central Intelligence Agency ).

Gambar di atas merupakan lambang KGB (Komitet Gosudarstevennoy Bezapasnosti) yaitu badan intelijen milik Uni Soviet. Perang Dingin men5dorong dua negara adidaya ini saling bersaing. Kedua negara ini mendirikan sebuah organisasi intelijen negara. Agen intelijen termasuk agen rahasia negara yang diperintahkan untuk mencari informasi tentang lawan. Sama halnya dengan Amerika Serikat yang membentuk badan intelijen yang diberi nama CIA (Central Intelligence Agency).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perang Dingin mendorong banyak muncul kebijakan bantuan ekonomi yang diberikan oleh negara-negara adidaya, kebijakan ini bertujuan untuk...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia