Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar di bawah ini ! Pernyataan yang tepat mengenai kelainan pada sistem pencernaan di atas adalah ...

Perhatikan gambar di bawah ini !

Pernyataan yang tepat mengenai kelainan pada sistem pencernaan di atas adalah ...space 

  1. Gambar A merupakan gastritis

  2. Gambar A merupakan tukak lambung

  3. Gambar B disebabkan oleh infeksi Escherichia coli

  4. Gambar B disebabkan karena kurangnya konsumsi makanan berserat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

51

:

41

Klaim

Iklan

I. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Kedua gambar tersebut memperlihatkan dua gangguan yang terjadi pada sistem pencernaan yaitu lambung. Gambar A memperlihatkan kondisi lambung yang terkena tukak lambung, sedangkan gambar B memperlihatkan kondisi lambung yang terkena gastritis. Gastritis dapat disebabkan karena infeksi Helicobacter pylori, bakteri ini menginfeksi dinding lambung dan menyebabkan peradangan pada daerah tersebut. Selain menyebabkan radang, infeksi H. pylori ternyata juga merusak dan melukai dinding mukosa lambung. Hal ini mengakibatkan munculnya luka terbuka atau disebut sebagai borok. Kondisi inilah yang disebut sebagai tukak lambung. Tukak lambung merupakan bentuk lebih parah dari gastritis karena pada tukak lambung dinding lambung juga mengalami luka terbuka tidak hanya inflamasi atau peradangan. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Kedua gambar tersebut memperlihatkan dua gangguan yang terjadi pada sistem pencernaan yaitu lambung. Gambar A memperlihatkan kondisi lambung yang terkena tukak lambung, sedangkan gambar B memperlihatkan kondisi lambung yang terkena gastritis. Gastritis dapat disebabkan karena infeksi Helicobacter pylori, bakteri ini menginfeksi dinding lambung dan menyebabkan peradangan pada daerah tersebut. Selain menyebabkan radang, infeksi H. pylori ternyata juga merusak dan melukai dinding mukosa lambung. Hal ini mengakibatkan munculnya luka terbuka atau disebut sebagai borok. Kondisi inilah yang disebut sebagai tukak lambung. Tukak lambung merupakan bentuk lebih parah dari gastritis karena pada tukak lambung dinding lambung juga mengalami luka terbuka tidak hanya inflamasi atau peradangan.  Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang pasien mengalami gejala sakit perut, mual, muntah dan kehilangan selera makan. Oleh kerena itu pasien tersebut dilakukan tes laboratorium untuk mengetahui penyebabnya. Berdasarkan hasil uji la...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia