Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut ! Organ yang berperan dalam proses fotosintesis ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan gambar berikut !

Organ yang berperan dalam proses fotosintesis ditunjukkan oleh nomor ....

  1. 1

  2. 2

  3. 3

  4. 4

  5. 5

Iklan

N. Imaniar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Iklan

Pembahasan

Proses fotosintesis merupakan sebuah proses yang dilakukan tumbuhan untuk menghasilkan energi agar dapat digunakan untuk bertumbuh, berkembang dan lain sebagainya. Fotosintesis terjadi di dalam sel yaitu pada organel yang disebut dengan kloroplast (ditunjukan pada gambar dengan nomor 1). Organel ini memiiliki membran luar dan membran dalam yang terlipat dan membentuk membran tilakoid yang mengandung pigmen klorofil. Pigmentersebut menyerap energi cahaya yang terdapat pada sinar matahari untuk selanjutnya melakukan aktivitas sintesis bahan makanan bagi tumbuhan tersebut. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Proses fotosintesis merupakan sebuah proses yang dilakukan tumbuhan untuk menghasilkan energi agar dapat digunakan untuk bertumbuh, berkembang dan lain sebagainya. Fotosintesis terjadi di dalam sel yaitu pada organel yang disebut dengan kloroplast (ditunjukan pada gambar dengan nomor 1). Organel ini memiiliki membran luar dan membran dalam yang terlipat dan membentuk membran tilakoid yang mengandung pigmen klorofil. Pigmen tersebut menyerap energi cahaya yang terdapat pada sinar matahari untuk selanjutnya melakukan aktivitas sintesis bahan makanan bagi tumbuhan tersebut.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

157

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Organel sel tumbuhan berpembuluh yang mengandung DNA adalah . . . .

35

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia