Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut ini! Yang ditunjuk nomor oleh 1, 2, dan 3 adalah . . . .

Perhatikan gambar berikut ini!

Yang ditunjuk nomor oleh 1, 2, dan 3 adalah . . . .space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

23

:

44

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Yang ditunjuk nomor oleh 1, 2, dan 3 adalah sebagai berikut" Stigma/kepala putik , berfungsi sebagai tempat melekat dan masuknya polen/serbuk sari yang berasal dari kepala sari untuk kemudian ditransfer ke bagian ovarium/inti telur melalui tabung serbuk sari. Stamen /benang sari, merupakan organ reproduksi jantan pada bunga. Calyx epicalyx/kelopak bunga , merupakan bagian terluar dari bunga. Umumnya berwarna hijau seperti daun. Di samping kelopak pada beberapa bunga, tumbuh kelopak tambahan yang disebut epicalyx. Berfungsi untuk melindungi bunga ketika masih muda/kuncup.

Yang ditunjuk nomor oleh 1, 2, dan 3 adalah sebagai berikut"

  1. Stigma/kepala putik, berfungsi sebagai tempat melekat dan masuknya polen/serbuk sari yang berasal dari kepala sari untuk kemudian ditransfer ke bagian ovarium/inti telur melalui tabung serbuk sari.
  2. Stamen/benang sari, merupakan organ reproduksi jantan pada bunga.
  3. Calyx epicalyx/kelopak bunga, merupakan bagian terluar dari bunga. Umumnya berwarna hijau seperti daun. Di samping kelopak pada beberapa bunga, tumbuh kelopak tambahan yang disebut epicalyx. Berfungsi untuk melindungi bunga ketika masih muda/kuncup.space space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!