Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut ini: Pada gambar siklus sel di atas, replikasi DNA terjadi pada fase . . . .

Perhatikan gambar berikut ini:

 

Pada gambar siklus sel di atas, replikasi DNA terjadi pada fase . . . .space 

  1. Mspace 

  2. Sspace 

  3. G1space 

  4. G2space 

  5. G1 dan G2space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

12

:

58

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada siklus sel terjadi 4 tahap yaitu GI, S, dan G2 sebagai tahap persiapan pembelahan sel atau dapat disebut dengan interfase, serta tahap M (pembelahan). Pada interfase terjadi: GI (Gap I) terjadi proses sintesis protein dan perbanyakan organel. Sintesisn (S) terjadi proses replikasi DNA yang telah disintesis pada GI. GII (Gap II) terjadi proses perbanyakan organel sel yang belum terselesaikan pada GI. Dengan demikian pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Pada siklus sel terjadi 4 tahap yaitu GI, S, dan G2 sebagai tahap persiapan pembelahan sel atau dapat disebut dengan interfase, serta tahap M (pembelahan).  Pada interfase terjadi:

  • GI (Gap I) terjadi proses sintesis protein dan perbanyakan organel. 
  • Sintesisn (S) terjadi proses replikasi DNA yang telah disintesis pada GI.
  • GII (Gap II) terjadi proses perbanyakan organel sel yang belum terselesaikan pada GI.

Dengan demikian pilihan jawaban yang tepat adalah B.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Zikra

Mudah dimengerti

Ignasia Maya D.J

Ini yang aku cari!

Bang jeje Jeje

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!