Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut ini! Kenampakan alam yang ditunjukkan pada gambar tersebut adalah ….

Perhatikan gambar berikut ini!

Kenampakan alam yang ditunjukkan pada gambar tersebut adalah …. 

  1. busur lautundefined 

  2. stackundefined 

  3. jembatan alamundefined 

  4. batu jamurundefined 

  5. roche moutonnéeundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

46

:

34

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Gambar pada soal menunjukkan kenampakan alam stack . Stack merupakan kenampakan alam yang terbentuk akibat proses abrasi atau erosi air laut. Stack terbentuk dari jembatan alam yang runtuh akibat tidak ada lagi batuan yang menopang di bawahnya. Hal ini menyebabkan terpisahnya tanjung dengan sisa tebing kecil di ujungnya. Tebing kecil ini disebut dengan stack . Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Gambar pada soal menunjukkan kenampakan alam stack. Stack merupakan kenampakan alam yang terbentuk akibat proses abrasi atau erosi air laut. Stack terbentuk dari jembatan alam yang runtuh akibat tidak ada lagi batuan yang menopang di bawahnya. Hal ini menyebabkan terpisahnya tanjung dengan sisa tebing kecil di ujungnya. Tebing kecil ini disebut dengan stack.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!