Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut. Gerakan semu matahari tahunan pada tanggal21 Maret-22 September mengakibatkanIndonesia mengalami musim kemarau. Hal inidisebabkan ....

Perhatikan gambar berikut.

Gerakan semu matahari tahunan pada tanggal 21 Maret-22 September mengakibatkan Indonesia mengalami musim kemarau. Hal ini disebabkan ....space 

  1. angin monsun barat berembus dari Samudra Pasifik ke Australia membawa banyak uap airspace 

  2. matahari berada di utara sehingga belahan bumi utara bertekanan maksimumspace 

  3. belahan bumi selatan bersuhu tinggi sehingga berembus angin monsun baratspace 

  4. angin monsun timur berembus dari Australia ke Samudra Pasifik hanya membawa sedikit uap airspace 

  5. belahan bumi utara bersuhu rendah sehingga berembus angin monsun timurspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

14

:

38

Klaim

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Gerak semu tahunan matahari terjadi sebagai akibat gerak revolusi bumi pada sumbu yang miring. Posisi matahari bergerak ke arahbelahan bumi utara pada 22 Desember-21 Juni dan kembali bergerak ke bumi belahan selatan pada 21 Juni-21 Desember. Pada tanggal 21 Maret-22 September posisi matahari berada di bumi belahan utara yang mengakibatkan bumi belahan selatan bertekanan tinggi sehingga angin bergerak dari bumi bagian selatan menuju bumi belahan utara. Fenomena pergerakan angin musiman di Indonesia dari arah Australia menuju arah Samudra Pasifif disebut sebagai angin Monsun Timur . Monsun Timur membawa uap yang relatif sedikit akibat melintasi samudra Hindia yang relatif sempit. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Gerak semu tahunan matahari terjadi sebagai akibat gerak revolusi bumi pada sumbu yang miring. Posisi matahari bergerak ke arah belahan bumi utara pada 22 Desember-21 Juni dan kembali bergerak ke bumi belahan selatan pada 21 Juni-21 Desember. Pada tanggal 21 Maret-22 September posisi matahari berada di bumi belahan utara yang mengakibatkan bumi belahan selatan bertekanan tinggi sehingga angin bergerak dari bumi bagian selatan menuju bumi belahan utara. Fenomena pergerakan angin musiman di Indonesia dari arah Australia menuju arah Samudra Pasifif disebut sebagai angin Monsun Timur. Monsun Timur membawa uap yang relatif sedikit akibat melintasi samudra Hindia yang relatif sempit. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan peristiwa-peristiwa berikut ini: ada tempat-tempat di wilayah bumi belahan utara yang mengalami siang hampir 24 jam suhu udara di bumi belahan utara lebih tinggi tekanan udara d...

44

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia