Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Gerak tumbuh yang dilakukan akar pada gambar A, B, C secara berturut-turut adalah ….

Perhatikan gambar berikut!

Gerak tumbuh yang dilakukan akar pada gambar A, B, C secara berturut-turut adalah ….

  1. hidrotropisme negatif, kemotropisme negatif, dan geotropisme negatif

  2. hidrotropisme positif, kemotropisme negatif, dan geotropisme positif

  3. hidrotropisme negatif, kemotropisme negatif, dan geotropisme positif

  4. hidrotropisme positif, kemotropisme positif, dan geotropisme positif

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

46

:

44

Iklan

M. Marwnto

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Gambar A memperlihatkan adanya sumber air dan akar tumbuh mendekati sumber air. Gerak pertumbuhan akar mendekati sumber air disebut gerak hidrotropisme positif. Gambar B memperlihatkan gerak pertumbuhan akar menjauhi zat kimia yang merupakan gerak kemotropisme negatif. Sementara itu, gambar C memperlihatkan gerak pertumbuhan akar yang mendekati pusat gravitasi yang disebut gerak geotropisme positif. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Gambar A memperlihatkan adanya sumber air dan akar tumbuh mendekati sumber air. Gerak pertumbuhan akar mendekati sumber air disebut gerak hidrotropisme positif. Gambar B memperlihatkan gerak pertumbuhan akar menjauhi zat kimia yang merupakan gerak kemotropisme negatif. Sementara itu, gambar C memperlihatkan gerak pertumbuhan akar yang mendekati pusat gravitasi yang disebut gerak geotropisme positif.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!