Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut. Gambar tersebut menunjukkan dampak negatif dari berkembangnya....

Perhatikan gambar berikut.

Gambar tersebut menunjukkan dampak negatif dari berkembangnya....

  1. urbanisasi

  2. teknologi

  3. industrialisasi

  4. ekonomi liberal

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

47

:

26

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Gambar pada soalmenunjukkan slum area atau pemukiman kumuh yangmerupakan dampak negatif dari urbanisasi . Urbanisasi merupakan perpindahan penduduk dari desa ke kota. Tujuan masyarakat desa pindah ke kota adalah untuk mencari pekerjaan supaya bisa meningkatkan taraf hidupnya.Ketika penduduk desa mencari pekerjaan di kota, tetapi tidak memiliki keterampilan yang baik, tentunya akan kesulitan untuk mendapatkan pekerjaan yang layak. sehingga pendapatan yang diperoleh juga sedikit, menyebabkan mereka harus tinggal dikawasan kumuh. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Gambar pada soal menunjukkan slum area atau pemukiman kumuh yang merupakan dampak negatif dari urbanisasi. Urbanisasi merupakan perpindahan penduduk dari desa ke kota. Tujuan masyarakat desa pindah ke kota adalah untuk mencari pekerjaan supaya bisa meningkatkan taraf hidupnya. Ketika penduduk desa mencari pekerjaan di kota, tetapi tidak memiliki keterampilan yang baik, tentunya akan kesulitan untuk mendapatkan pekerjaan yang layak. sehingga pendapatan yang diperoleh juga sedikit, menyebabkan mereka harus tinggal dikawasan kumuh. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan hubungan antara industrialisasi dan urbanisasi....

3

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia