Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Gambar tersebut memperlihatkan ketidakbijaksanaan manusia dalam mengelola sumber daya alam. Meningkatnya jumlah penduduk menyebabkan peningkatan permintaan akan kayu untuk memenuhi kebutuhan sandang. Alhasil penebangan liar menjadi solusi yang tidak tepat dan malah merusak lingkungan. Usaha yang tepat untuk mengatasi kerusakan tersebut adalah….

Perhatikan gambar berikut!

 

Gambar tersebut memperlihatkan ketidakbijaksanaan manusia dalam mengelola sumber daya alam. Meningkatnya jumlah penduduk menyebabkan peningkatan permintaan akan kayu untuk memenuhi kebutuhan sandang. Alhasil penebangan liar menjadi solusi yang tidak tepat dan malah merusak lingkungan. Usaha yang tepat untuk mengatasi kerusakan tersebut adalah….

  1. menghukum instansi yang terlibat

  2. melakukan reboisasi

  3. mengubah menjadi lahan pertanian

  4. membuat peraturan yang lebih ketat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

13

:

20

Klaim

Iklan

M. Marwnto

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Penebangan liar merupakan salah satu bentuk penyalahgunaan sumber daya hutan yang tidak sah dan tidak memiliki izin. Kegiatan tersebut dapat menyebabkan hutan menjadi gundul dan memberikan dampak buruk bagi lingkungan. Salah satu usaha yang dapat mengatasi hal tersebut adalah penghijauan atau reboisasi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B .

Penebangan liar merupakan salah satu bentuk penyalahgunaan sumber daya hutan yang tidak sah dan tidak memiliki izin. Kegiatan tersebut dapat menyebabkan hutan menjadi gundul dan memberikan dampak buruk bagi lingkungan. Salah satu usaha yang dapat mengatasi hal tersebut adalah penghijauan atau reboisasi.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Chiquita pradnya paramitha

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Peningkatan industri pariwisata menyebabkan kawasan pegunungan yang memiliki pemandangan yang indah dan fungsi vital bagi kehidupan diubah menjadi vila tempat peristirahatan dan berbagai tempat rekrea...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia