Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Berdasarkan gambar diatasjelaskan organ-organ tersebut, asal jaringan, dan peranannya pada tumbuhan!

Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan gambar diatas jelaskan organ-organ tersebut, asal jaringan, dan peranannya pada tumbuhan!space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

31

:

08

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Organ-organ tersebut merupakan modifikasi atau derivat dari epidermis . Organ-organ tersebut memiliki fungsi yang bervariasi, antara lain adalah sebagai berikut. Stomata merupakan celah pada epidermis daun bagian bawah yang berfungsi sebagai tempat keluar masuknya oksigen dan karbondioksida Trikoma merupakanrambut halus yang terdapat pada akar, batang, daun, buah, atau biji. Berfungsi mengurangi penguapan dan mensekresikan zat tertentu untuk perlindungan diri. Duri merupakan organ tambahan pada epidermis berupatonjolan pada permukaan epidermis. Velamen merupakanepidermis berlapis pada akar gantung tanaman epifit yang berfungsiuntuk menangkap dan menimbun air yang diperolehnya Sel kersik merupakan sel yangmengandung zatkersikatau silika (SiO 2 ), adanyasel kersikpada tumbuhan menyebabkan permukaan batang pada tumbuhan tersebut menjadi keras.

Organ-organ tersebut merupakan modifikasi atau derivat dari epidermis. Organ-organ tersebut memiliki fungsi yang bervariasi, antara lain adalah sebagai berikut.

  • Stomata merupakan celah pada epidermis daun bagian bawah yang berfungsi sebagai tempat keluar masuknya oksigen dan karbondioksida
  • Trikoma merupakan rambut halus yang terdapat pada akar, batang, daun, buah, atau biji. Berfungsi mengurangi penguapan dan mensekresikan zat tertentu untuk perlindungan diri.
  • Duri merupakan organ tambahan pada epidermis berupa tonjolan pada permukaan epidermis.
  • Velamen merupakan epidermis berlapis pada akar gantung tanaman epifit yang berfungsi untuk menangkap dan menimbun air yang diperolehnya
  • Sel kersik merupakan sel yang mengandung zat kersik atau silika (SiO2), adanya sel kersik pada tumbuhan menyebabkan permukaan batang pada tumbuhan tersebut menjadi keras.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Fetiara Fatma ica

Makasih ❤️

NAYLA ALIVIA SANDIKA

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Kapas yang dapat dijadikan benang untuk kain merupakan modifikasi dari sel ....

12

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia