Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Bencana yang terlihat pada gambar tersebut termasuk kategori bencana ....

Perhatikan gambar berikut!

Bencana yang terlihat pada gambar tersebut termasuk kategori bencana .... 

  1. Klimatologis.

  2. Geologis.

  3. Hidrologi.

  4. Bilogis.

  5. Ekstraterestrial.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

02

:

07

Klaim

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah A. Berikut adalah penjelasannya. Menurut Undang-Undang No. 24 tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana, bencana alam adalah peristiwa bencana yang diakibatkan oleh serangkaian peristiwa yang disebabkan oleh kondisi fisik alam. Bencana alam berdasarkan penyebabnya dibedakan menjadi tiga, dan yang tergambar pada soal termasuk adalah bencana kebakaran hutan dan termasuk jenis bencana alamklimatologis. Bencana alam klimatologis adalah bencana alam yang terjadi akibat adanya faktor iklim. Kebakaran hutan kerap disebabkan oleh kondisi iklim yang kering dan disebabkan oleh manusia yang melakukan penebangan hutan secara ilegal. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban benar pada soal ini adalah A.

Berikut adalah penjelasannya.

Menurut Undang-Undang No. 24 tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana, bencana alam adalah peristiwa bencana yang diakibatkan oleh serangkaian peristiwa yang disebabkan oleh kondisi fisik alam. Bencana alam berdasarkan penyebabnya dibedakan menjadi tiga, dan yang tergambar pada soal termasuk adalah bencana kebakaran hutan dan termasuk jenis bencana alam klimatologis. Bencana alam klimatologis adalah bencana alam yang terjadi akibat adanya faktor iklim. Kebakaran hutan kerap disebabkan oleh kondisi iklim yang kering dan disebabkan oleh manusia yang melakukan penebangan hutan secara ilegal.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Pertanyaan serupa

Kebakaran lahan merupakan bencana lingkungan yang melanda kawasan gambut yang disebabkan oleh:

2

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia