Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar balok di bawah ini . Mana yang merupakan ruas garis sejajar, berimpit, dan berpotongan ?

Perhatikan gambar balok di bawah ini.

 

Mana yang merupakan ruas garis sejajar, berimpit, dan berpotongan ?

Iklan

R. Novianto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Tanjungpura Pontianak

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Dua buah garis sejajar adalah garis yang terletak dalam satu bidang dan tidak akan pernah berpotongan meskipun garisnya diperpanjang. Dua garis berpotongan adalah garis yang terletak dalam satu bidang dan memiliki satu titik persekutuan sebagai titik potongnya. Dua garis berimpitadalahgarisyang paling sedikit memiliki dua titik persekutuan Perhatikan balok pada soal 1. ruas garis sejajar rusuk panjang balok : rusuk lebar balok : rusuk tinggi balok : 6 pasang diagonal sisi yang sejajar 2. Garis berimpit : Tidak ada 3. Garis berpotongan tegak lurus

Dua buah garis sejajar adalah garis yang terletak dalam satu bidang dan tidak akan pernah berpotongan meskipun garisnya diperpanjang.

Dua garis berpotongan adalah garis yang terletak dalam satu bidang dan memiliki satu titik persekutuan sebagai titik potongnya. 

Dua garis berimpit adalah garis yang paling sedikit memiliki dua titik persekutuan

Perhatikan balok P Q R S. T U V W pada soal

1. ruas garis sejajar

  • rusuk panjang balok : PQ divided by divided by SR divided by divided by TU divided by divided by WV 
  • rusuk lebar balok : QR divided by divided by PS divided by divided by TW divided by divided by UV 
  • rusuk tinggi balok : TP divided by divided by UQ divided by divided by VR divided by divided by WS 
  • 6 pasang diagonal sisi yang sejajar
  • PW divided by divided by QV TV divided by divided by PR PU divided by divided by SV ST space divided by divided by RU QT divided by divided by RW WU divided by divided by SQ 

2. Garis berimpit : Tidak ada

3. Garis berpotongan

  • tegak lurus
  • TP perpendicular PQ UQ perpendicular PQ SP perpendicular PQ RQ perpendicular PQ RS perpendicular SP RS perpendicular RQ RS perpendicular SW RS perpendicular VR dan space sebagainya

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

teuku umar

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar disamping Tentukan kedudukan ruas garis berikut: KL dan KP

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia