Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar bagan peredaran darah berikut. Aliran darah manusia yang banyak mengandung oksigen ditunjukkan dengan urutan ....

Perhatikan gambar bagan peredaran darah berikut.

Aliran darah manusia yang banyak mengandung oksigen ditunjukkan dengan urutan .... 

  1. 6 → 8 → 7 → 10 → 11 dan 12 → 8 → 7 → 10 → 11undefined 

  2. 9 → 2 → 3 → 4 → 5 dan 6 → 8 → 7 → 10 → 11undefined 

  3. 9 → 2 → 3 → 4 → 5 dan 9 → 2 → 3 → 1 → 13undefined 

  4. 12 → 8 → 7 → 10 → 11 dan 9 → 2 → 3 → 1 → 13undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

11

:

50

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jantung sebelah kanan mengandung darah yang kaya karbon dioksida, sedangkan jantung sebelah kiri mengandung darah yang kaya oksigen. Peredaran darah yang mengandung banyak oksigen dimulai dari vena pulmonalis (nomor 9) → serambi kiri (nomor 2) → bilik kiri (nomor 3) → aorta → arteri (nomor 1 dan 4) → kapiler di jaringan tubuh (nomor 5 dan 13). Aliran darah yang banyak mengandung oksigen dari jantung ke seluruh tubuh lebih cepat akibat tekanan memompa dari bilik kiri. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Jantung sebelah kanan mengandung darah yang kaya karbon dioksida, sedangkan jantung sebelah kiri mengandung darah yang kaya oksigen. Peredaran darah yang mengandung banyak oksigen dimulai dari vena pulmonalis (nomor 9) → serambi kiri  (nomor 2) → bilik kiri (nomor 3) → aorta → arteri (nomor 1 dan 4) → kapiler di jaringan tubuh (nomor 5 dan 13). Aliran darah yang banyak mengandung oksigen dari jantung ke seluruh tubuh lebih cepat akibat tekanan memompa dari bilik kiri.space space 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

54

Helgina Melu

sangan membantu saya untuk lebih banyak belajar 😇😇😇🤗🤩

Sabrina

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti dan membantu banget

Khiesa ayu

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!