Iklan

Pertanyaan

Perhatikan fungsi getah lambung berikut! Mengaktifkan enzim pepsin Mengubah protein menjadi pepton Menggumpalkan kasein Mengemulsi lemak Dari pernyataan tersebut yang merupakan salah satu fungsi dari asam lambung adalah ….

Perhatikan fungsi getah lambung berikut!

  1. Mengaktifkan enzim pepsin
  2. Mengubah protein menjadi pepton
  3. Menggumpalkan kasein
  4. Mengemulsi lemak

Dari pernyataan tersebut yang merupakan salah satu fungsi dari asam lambung adalah ….

  1. 1

  2. 2

  3. 3

  4. 4

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

09

:

53

:

12

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Enzim pepsin dihasilkan oleh lambung dalam bentuk pepsinogen . Enzim tersebut belum aktif sehingga membutuhkan aktivator. HCL akan berperan sebagai aktivator yang mengubah pepsinogen menjadi pepsin . Pepsin akan membantu mengaktifkan lebih banyak pepsinogen dan mulai membentuk sebuah siklus. Dengan demikian, maka pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Enzim pepsin dihasilkan oleh lambung dalam bentuk pepsinogen. Enzim tersebut belum aktif sehingga membutuhkan aktivator. HCL akan berperan sebagai aktivator yang mengubah pepsinogen menjadi  pepsin. Pepsin akan membantu mengaktifkan lebih banyak pepsinogen dan mulai membentuk sebuah siklus.

Dengan demikian, maka pilihan jawaban yang tepat adalah A.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

39

Syifa Nur Aisyha

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan rumus gigi dewasa berikut! Pada bagian yang dilingkari merah, rumus 2, 1, 2, 3 pada urutan di atas menunjukan posisi dari gigi ….

87

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia