Iklan

Pertanyaan

Perhatikan faktor-faktor berikut ini! Jenis tanah Ras penduduk Jenis tumbuhan Kondisi topografi Faktor-faktor yang berkaitan dengan kondisi fisik wilayah yang memengaruhi persebaran penduduk di Indonesia adalah ….

Perhatikan faktor-faktor berikut ini!

  1. Jenis tanah
  2. Ras penduduk
  3. Jenis tumbuhan
  4. Kondisi topografi

Faktor-faktor yang berkaitan dengan kondisi fisik wilayah yang memengaruhi persebaran penduduk di Indonesia adalah …. space space 

  1. 1 dan 2 space space 

  2. 1 dan 4 

  3. 2 dan 3 

  4.  3 dan 4 space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

46

:

10

Klaim

Iklan

T. Nindyarianita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D. space space 

Pembahasan

Beberapa faktor persebaran penduduk adalah ketersediaan sumber air, relief muka bumi / kondisi topografi, kondisi iklim, tingkat kerawanan bencana, penggunaan lahan (banyak hutan lebat), dan jenis tanah. Biasanya, penduduk akan mencari wilayah dengan topografi datar untuk bermukim dan wilayah dengan tanah yang subur sehingga mudah diolah menjadi lahan pertanian dan perkebunan. Pada kasus di Indonesia, kondisi wilayah kepulauan juga memengaruhi persebaran penduduk. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Beberapa faktor persebaran penduduk  adalah ketersediaan sumber air, relief muka bumi / kondisi topografi, kondisi iklim, tingkat kerawanan bencana, penggunaan lahan (banyak hutan lebat), dan jenis tanah. Biasanya, penduduk akan mencari wilayah dengan topografi datar untuk bermukim dan wilayah dengan tanah yang subur sehingga mudah diolah menjadi lahan pertanian dan perkebunan. Pada kasus di Indonesia, kondisi wilayah kepulauan juga memengaruhi persebaran penduduk. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan beberapa pernyataan berikut! Bencana longsor yang melanda lereng bukit yang gersang menyebabkan belasan orang meregang nyawa. Masih terdapat paradigma “banyak anak banyak rezeki” d...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia