Iklan

Pertanyaan

Perhatikan data pada tabel berikut ini! Berdasarkan data tersebut, dampak kebijakan fiskal yang diterapkan pemerintah kepada masyarakat adalah ….

Perhatikan data pada tabel berikut ini!

 

 

Berdasarkan data tersebut, dampak kebijakan fiskal yang diterapkan pemerintah kepada masyarakat adalah ….  

  1. daya beli masyarakat yang berkecimpung di dunia pendidikan menurun undefined 

  2. defisit negara dari tahun 2018 ke 2019 dapat menyebabkan pengangguran meningkat undefined 

  3. produsen bahan bangunan mampu meningkatkan omzet usahanya undefined 

  4. produktivitas masyarakat menurun karena tingginya tarif pajak undefined 

  5. kemiskinan masyarakat di daerah meningkat karena tingginya daya beli undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

47

:

32

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. undefined 

Pembahasan

Analisis pilihan soal adalah sebagai berikut. Daya beli masyarakat yang berkecimpung di dunia pendidikan menurun → Salah → Seharusnya daya beli masyarakat yang berkecimpung di dunia pendidikan meningkat karena jumlah uang beredar atau anggaran pemerintah untuk pendidikan meningkat. Defisit negara dari tahun 2018 ke 2019 dapat menyebabkan pengangguran meningkat → Salah → Saat terjadi defisit negara maka jumlah uang beredar meningkat sehingga produktivitas masyarakat naik dan pengangguran berkurang. Produsen bahan bangunan mampu meningkatkan omzet usahanya → Benar → Data menyebutkan bahwa pengeluaran negara di bidang infrastruktur meningkat. Hal tersebut memungkinkan produsen bahan bangunan untuk meningkatkan omsetnya karena banyaknya proyek-proyek pemerintah. Produktivitas masyarakat menurun karena tingginya tarif pajak → Salah → Data tidak menyebutkan besarnya tarif pajak. Kenaikan penerimaan negara dari sektor pajak belum berarti ditentukan oleh peningkatan tarif pajak. Kemiskinan masyarakat di daerah meningkat karena tingginya daya beli → Salah → Data menggambarkan transfer ke daerah meningkat sehingga memungkinkan kemiskinan menurun dan daya beli masyarakat meningkat. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.

Analisis pilihan soal adalah sebagai berikut.

  • Daya beli masyarakat yang berkecimpung di dunia pendidikan menurun → Salah → Seharusnya daya beli masyarakat yang berkecimpung di dunia pendidikan meningkat karena jumlah uang beredar atau anggaran pemerintah untuk pendidikan meningkat.
  • Defisit negara dari tahun 2018 ke 2019 dapat menyebabkan pengangguran meningkat → Salah → Saat terjadi defisit negara maka jumlah uang beredar meningkat sehingga produktivitas masyarakat naik dan pengangguran berkurang.
  • Produsen bahan bangunan mampu meningkatkan omzet usahanya → Benar → Data menyebutkan bahwa pengeluaran negara di bidang infrastruktur meningkat. Hal tersebut memungkinkan produsen bahan bangunan untuk meningkatkan omsetnya karena banyaknya proyek-proyek pemerintah.
  • Produktivitas masyarakat menurun karena tingginya tarif pajak → Salah → Data tidak menyebutkan besarnya tarif pajak. Kenaikan penerimaan negara dari sektor pajak belum berarti ditentukan oleh peningkatan tarif pajak.
  • Kemiskinan masyarakat di daerah meningkat karena tingginya daya beli → Salah → Data menggambarkan transfer ke daerah meningkat sehingga memungkinkan kemiskinan menurun dan daya beli masyarakat meningkat.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kurva berikut ini! Kebijakan yang tepat untuk diterapkan saat perekonomian berada di titik C adalah ….

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia