Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan dampak berikut! Meningkatkan produktivitas modal. Mengakibatkan kelebihan produksi. Meningkatkan daya beli masyarakat. Mendorong masyarakat bersifat konsumtif. Memberi kesempatan masyarakat untuk berspekulasi. Dampak negatif kredit bank ditunjukkan oleh angka ....

Perhatikan dampak berikut!

  1. Meningkatkan produktivitas modal.
  2. Mengakibatkan kelebihan produksi.
  3. Meningkatkan daya beli masyarakat.
  4. Mendorong masyarakat bersifat konsumtif.
  5. Memberi kesempatan masyarakat untuk berspekulasi.


Dampak negatif kredit bank ditunjukkan oleh angka ....space 

  1. 1, 2, dan 3space 

  2. 1, 3, dan 4space 

  3. 2, 3, dan 4space 

  4. 2, 4, dan 5space 

  5. 3, 4, dan 5space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.spacespace space space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jawaban yang tepat adalah E. Kredit merupakan kesepakatan atas pinjaman uang atau modal baik berupa uang tunai maupun barang modal yang dibayar dengan cara dicicil dengan tambahan bunga. Kredit yang dilakukan oleh bank biasanya berupa uang pinjaman modal usaha, hal ini dilakukan untuk meningkatkan produktivitas atas memanfaatkan kredit tersebut. Apabila pemberian kredit tidak dimanfaatkan untuk hal yang produktif, maka akan menimbulkan beberapa dampak negatif antara lain: meningkatkan daya beli masyarakat; mendorong masyarakat bersifat konsumtif; dan memberi kesempatan masyarakat untuk berspekulasi. Oleh karena itu, dampak negatif kredit bank ditunjukkan oleh angka 3, 4, dan 5. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Jawaban yang tepat adalah E.

Kredit merupakan kesepakatan atas pinjaman uang atau modal baik berupa uang tunai maupun barang modal yang dibayar dengan cara dicicil dengan tambahan bunga. Kredit yang dilakukan oleh bank biasanya berupa uang pinjaman modal usaha, hal ini dilakukan untuk meningkatkan produktivitas atas memanfaatkan kredit tersebut. Apabila pemberian kredit tidak dimanfaatkan untuk hal yang produktif, maka akan menimbulkan beberapa dampak negatif antara lain:

  • meningkatkan daya beli masyarakat;
  • mendorong masyarakat bersifat konsumtif; dan
  • memberi kesempatan masyarakat untuk berspekulasi.

Oleh karena itu, dampak negatif kredit bank ditunjukkan oleh angka 3, 4, dan 5.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.spacespace space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Aini Nahrowi

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tanggal berapakah diresmikannya program kredit usaha rakyat (KUR) ?

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia