Iklan

Pertanyaan

Perhatikan contoh-contoh di bawah ini! Jarak balai desa menujuperpustakaan desa adalah 200 meter. Ian membutuhkan waktu duamenit berjalan kaki untuk melakukan perjalanan dari balai desa menuju perpustakaan desa. Perjalanan dari Stasiun Cilebut menuju Stasiun Manggarai membutuhkan waktu 55 menit. Biaya yang dikeluarkan Zahra dari rumah menuju sekolah adalah Rp 5.000 dengan menggunakan angkutan umum. Rumah Zahra dan Ian hanya berjarak 100 meter. Contoh jarak relatif ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan contoh-contoh di bawah ini!

  1. Jarak balai desa menuju perpustakaan desa adalah 200 meter.
  2. Ian membutuhkan waktu dua menit berjalan kaki untuk melakukan perjalanan dari balai desa menuju perpustakaan desa.
  3. Perjalanan dari Stasiun Cilebut menuju Stasiun Manggarai membutuhkan waktu 55 menit.
  4. Biaya yang dikeluarkan Zahra dari rumah menuju sekolah adalah Rp 5.000 dengan menggunakan angkutan umum.
  5. Rumah Zahra dan Ian hanya berjarak 100 meter.

Contoh jarak relatif ditunjukkan oleh nomor ....

  1. 1, 2, dan 3

  2. 1, 2, dan 5

  3. 2, 3, dan 4

  4. 2, 3, dan 5

  5. 2, 4, dan 5

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

17

:

06

Klaim

Iklan

N. Vardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

contoh jarak relatif ditunjukkan oleh pilihan jawaban C.

contoh jarak relatif ditunjukkan oleh pilihan jawaban C.

Pembahasan

Jarak relatif adalah jarak antartempat/wilayah yang dapat berubah-ubah tergantung dari indikator ukuran yang digunakan. Jarak relatif dapat diukur dengan satuan waktu atau biaya. Jadi, contoh jarak relatif ditunjukkan oleh pilihan jawaban C.

Jarak relatif adalah jarak antartempat/wilayah yang dapat berubah-ubah tergantung dari indikator ukuran yang digunakan. Jarak relatif dapat diukur dengan satuan waktu atau biaya. Jadi, contoh jarak relatif ditunjukkan oleh pilihan jawaban C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Jarak suatu objek atau lokasi yang diukur berdasarkan satuan panjang seperti inci, m, km,mil dan sebagainya disebut ....

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia