Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan citra berikut! Hasil interpretasi: pola permukiman mengelompok tekstur semak belukar kasar ukuran rumah seragam perekaman dilakukansore hari karena ada bayangan terdapat sungai di antara permukiman rona sungai cerah Interpretasi yang tepat berdasarkan citra tersebut, ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan citra berikut!

Hasil interpretasi:

  1. pola permukiman mengelompok
  2. tekstur semak belukar kasar
  3. ukuran rumah seragam
  4. perekaman dilakukan sore hari karena ada bayangan
  5. terdapat sungai di antara permukiman
  6. rona sungai cerah

Interpretasi yang tepat berdasarkan citra tersebut, ditunjukkan oleh nomor ....space 

  1. 1, 2, dan 3space 

  2. 1, 3, dan 5space 

  3. 2, 4, dan 5space 

  4. 3, 4, dan 6space 

  5. 1, 5, dan 6space 

Iklan

R. Hajrianti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Iklan

Pembahasan

Berdasarkan citra yang ditampilkan, dapat dilaksanakan interpretasi sebagai berikut. Pola permukiman mengelompok, ditandai oleh rumah penduduk yang terletak secara berdekatan di bagian tengah wilayah. Tekstur semak belukar kasar, menandakan bahwa semak belukar memiliki tinggi yang tidak seragam. Ukuran rumah seragam, dicirikan oleh ukuran bangunan persegi pada citra yang hampir sama satu sama lain. Bangunan tersebut merupakan rumah penduduk. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Berdasarkan citra yang ditampilkan, dapat dilaksanakan interpretasi sebagai berikut.

  1. Pola permukiman mengelompok, ditandai oleh rumah penduduk yang terletak secara berdekatan di bagian tengah wilayah.
  2. Tekstur semak belukar kasar, menandakan bahwa semak belukar memiliki tinggi yang tidak seragam.
  3. Ukuran rumah seragam, dicirikan oleh ukuran bangunan persegi pada citra yang hampir sama satu sama lain. Bangunan tersebut merupakan rumah penduduk.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan interpretasi citra yang dapat Anda ketahui dari tempat tinggal Anda.

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia