Iklan
Pertanyaan
Perhatikan ciri-ciri tanah berikut:
1. berasal dari endapan material organik
2. berasal dari endapan material vulkanik
3. mengandung sedikit unsur hara
4. mengandung zat besi
5. terdapat di daerah cekungan dataran tinggi
6. banyak terdapat di rawa-rawa dengan sifat tanah yang asam
Ciri-ciri tanah yang terdapat di Pulau Kalimantan ditunjukkan oleh nomor….
1, 2, dan 3
1, 2, dan 4
1, 3, dan 6
3, 5, dan 6
4, 5, dan 6
Iklan
F. Kartikasari
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya
2
2.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia