Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ciri-ciri organel berikut! Berperan dalam proses pembelahan sel Memengaruhi perlekatan spindel pada kromosom saat terjadinya pembelahan sel Menentukan formasi pada silia dan flagel tersusun seperti 9set triplet mikrotubula terdapat pada sel hewan dan sel tumbuhan Pernyataan yang benar tentang organel sentriol adalah ….

Perhatikan ciri-ciri organel berikut! space space space 

  1. Berperan dalam proses pembelahan sel
  2. Memengaruhi perlekatan spindel pada kromosom saat terjadinya pembelahan sel
  3. Menentukan formasi pada silia dan flagel
  4. tersusun seperti 9 set triplet mikrotubula
  5. terdapat pada sel hewan dan sel tumbuhan

Pernyataan yang benar tentang organel sentriol adalah ….

  1. 1, 2, 3, dan 4

  2. 1, 2, dan 5

  3. 1, 3, dan 4

  4. 3 dan 4

  5. 1 dan 2

Iklan

D. Armyanto

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah A.

jawabannya adalah A.undefined

Iklan

Pembahasan

Sentriol merupakan organel sel yang terdapat pada bagian tengah seldan ditemukan pada sel hewan. Sentriol berasal dari 2 kata yaitu centri dan ole yang berarti bagian kecil yang terletak di tengah. tersusun seperti 9set triplet mikrotubula, Menentukan formasi pada silia dan flagel.Sedangkan yang berperan dalam proses pembelahan sel dan memengaruhi perlekatan spindel pada kromosom saat terjadinya pembelahan selmerupakan fungsi dari sentrosom. Sentrosom sendiri merupakan organel yang tersusubdari 2 buah sentriol. Dengan demikian jawabannya adalah A.

Sentriol merupakan organel sel yang terdapat pada bagian tengah sel dan ditemukan pada sel hewan. Sentriol berasal dari 2 kata yaitu centri dan ole yang berarti bagian kecil yang terletak di tengah. tersusun seperti 9 set triplet mikrotubula, Menentukan formasi pada silia dan flagel.Sedangkan yang berperan dalam proses pembelahan sel dan memengaruhi perlekatan spindel pada kromosom saat terjadinya pembelahan sel merupakan fungsi dari sentrosom. Sentrosom sendiri merupakan organel yang tersusub dari 2 buah sentriol. Dengan demikian jawabannya adalah A.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri-ciri organel berikut! I. Ribosom tersusun atas RNA dan protein II. Ribosom bebas tersuspensi di dalam sitosol III. Ribosom bebas secara struktural berbeda dengan ribosom terikat ...

2

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia