Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ciri-ciri berikut! Bersifat objektif Informasi yang dimuat bersifat faktual Membahas fenomena yang bersifat keilmuan Bersifat informatif Fokus pada fenomena yang bersifat umum Seseorangmenulis teks eksplanasi yang ditujukan untuk orang banyak atau dapat diketahui orang banyak. Hal tersebut menunjukkan salah satu ciri dari teks eksplanasi yang ditunjukkan pada nomor ....

Perhatikan ciri-ciri berikut!

  1. Bersifat objektif
  2. Informasi yang dimuat bersifat faktual 
  3. Membahas fenomena yang bersifat keilmuan
  4. Bersifat informatif
  5. Fokus pada fenomena yang bersifat umum 

Seseorang menulis teks eksplanasi yang ditujukan untuk orang banyak atau dapat diketahui orang banyak. Hal tersebut menunjukkan salah satu ciri dari teks eksplanasi yang ditunjukkan pada nomor ....undefined 

  1. 1undefined 

  2. 2undefined undefined 

  3. 3undefined 

  4. 4undefined 

  5. 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

36

:

26

Klaim

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Pembahasan

Seseorangmenulis fenomena atau peristiwa yang ditujukan untuk orang banyak atau dapat diketahui orang banyak merupakan salah satu ciri dari teks eksplanasi, yakni bersifat umum. Menurut KBBI, umum memiliki beberaopaarti, yaitu mengenai seluruhnya atau semuanya; secara menyeluruh, tidak menyangkut yang khusus (tertentu) saja, untuk orang banyak; (untuk orang) siapa saja, orang banyak; khalayak ramai, dan tersiar (rata) ke mana-mana; (sudah) diketahui orang banyak. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Seseorang menulis fenomena atau peristiwa yang ditujukan untuk orang banyak atau dapat diketahui orang banyak merupakan salah satu ciri dari teks eksplanasi, yakni bersifat umum. Menurut KBBI, umum memiliki beberaopa arti, yaitu

  • mengenai seluruhnya atau semuanya; secara menyeluruh, tidak menyangkut yang khusus (tertentu) saja,
  • untuk orang banyak; (untuk orang) siapa saja,
  • orang banyak; khalayak ramai, dan
  • tersiar (rata) ke mana-mana; (sudah) diketahui orang banyak.undefined 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! Teks eksplanasi memberikan pemahaman yang sejelas-jelasnya kepada pembaca agar memahami fenomena yang terjadi. Teks eksplanasi bertujuan agar pembaca...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia