Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan berbagai fenomena geosfer berikut! Fauna khas asiatis di Indonesia dapat ditemukan di Pulau Sumatra, Jawa, Kalimantan, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya. Jalur gunung api tersebar memanjang di sebelah s elatan Pulau Jawa. Tercatat bahwa 50 orang meninggal dunia dan 30 orang luka-luka saat terjadi bencana longsor di Banjarnegara . Alih fungsi lahan hutan dapat menyebabkan terjadinya bencana banjir dan longsor. Fenomena yang sesuai dikaji dengan prinsip deskripsi dan interelasi ditunjukkan oleh nomor … .

Perhatikan berbagai fenomena geosfer berikut!

  1. Fauna khas asiatis di Indonesia dapat ditemukan di Pulau Sumatra, Jawa, Kalimantan, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.
  2. Jalur gunung api tersebar memanjang di sebelah selatan Pulau Jawa.
  3. Tercatat bahwa 50 orang meninggal dunia dan 30 orang luka-luka saat terjadi bencana longsor di Banjarnegara.
  4. Alih fungsi lahan hutan dapat menyebabkan terjadinya bencana banjir dan longsor.

Fenomena yang sesuai dikaji dengan prinsip deskripsi dan interelasi ditunjukkan oleh nomor ….

  1. 1) dan 2)

  2. 1) dan 3)

  3. 2) dan 3)

  4. 2) dan 4)

  5. 3) dan 4)

Iklan

F. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pernyataan nomor 1 dan 2 merupakan penerapan dari prinsip persebaran atau distribusi. Hal ini disebabkan kedua pernyataan tersebut menjelaskan tentang persebaran fenomena di muka bumi, yaitu sebaran fauna Asiatis di Indonesia dan sebaran gunung api di Pulau Jawa. Pernyataan nomor 3 merupakan penerapan prinsip deskripsi karena menunjukkan adanya data statistik/angka guna menunjang penggambaran suatu fenomena secara detail. Sementara, pernyataan nomor 4 merupakan penerapan dari prinsip interelasi karena menunjukkan adanya keterkaitan antara satu fenomena (alih fungsi lahan hutan) dengan fenomena lainnya (banjir dan longsor). Jawaban yang tepat adalah E.

Pernyataan nomor 1 dan 2 merupakan penerapan dari prinsip persebaran atau distribusi. Hal ini disebabkan kedua pernyataan tersebut menjelaskan tentang persebaran fenomena di muka bumi, yaitu sebaran fauna Asiatis di Indonesia dan sebaran gunung api di Pulau Jawa. Pernyataan nomor 3 merupakan penerapan prinsip deskripsi karena menunjukkan adanya data statistik/angka guna menunjang penggambaran suatu fenomena secara detail. Sementara, pernyataan nomor 4 merupakan penerapan dari prinsip interelasi karena menunjukkan adanya keterkaitan antara satu fenomena (alih fungsi lahan hutan) dengan fenomena lainnya (banjir dan longsor). Jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut ini! El Nino merupakan peristiwa naiknya suhu permukaan laut di Samudra Pasifik sekitar ekuator yang diikuti dengan turunnya suhu permukaan air di beberapa wilayah perairan ...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia