Iklan

Pertanyaan

Perhatikan beberapa sumber polutan berikut! Penggunaan lemari es. Pengharum ruangan. Minyak wangi semprot. Produk aerosol. Dampak negatif terhadap lingkungan akibat sumber-sumber polutan tersebut adalah ....

Perhatikan beberapa sumber polutan berikut!

  1. Penggunaan lemari es.
  2. Pengharum ruangan.
  3. Minyak wangi semprot.
  4. Produk aerosol.

Dampak negatif terhadap lingkungan akibat sumber-sumber polutan tersebut adalah ....space 

  1. pemanasan globalspace 

  2. peristiwa hujan asamspace 

  3. penipisan lapisan ozonspace 

  4. peristiwa efek rumah kacaspace 

  5. peningkatan suhu di atmosferspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

12

:

17

Iklan

I. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.space 

Pembahasan

Penggunaan lemari es, pengharum ruangan, minyak wangi semprot dan produk aerosoldapat mempercepat terjadinya penipisan lapisan ozon di bumikarena di dalam lemari es terdapat gas Chlorofluorocarbon (CFC) . CFC terbentuk dari tiga jenis unsur, yaitu klor (Cl), fluor (F), dan karbon (C). Gas CFC bersifat tidak berbau, tidak mudah terbakar, dan tidak mudah bereaksi. Gas CFC dimanfaatkan sebagai gas pendorong dalam kaleng semprot ( aerosol ), pengembang busa polimer, pendingin dalam lemari es dan AC ( air conditioning ), serta pelarut pembersih microchip . CFC memiliki nama dagang "freon". Gas CFC yang naik ke atmosfer dapat merusak lapisan ozon. Menipisnya lapisan ozon, akan menyebabkan semakin tingginya intensitas paparan sinar ultraviolet (UV) ke bumi, sehingga memicu terjadinya kanker kulit dan kerusakan mata pada manusia, serta mematikan spesies tumbuhan tertentu. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Penggunaan lemari es, pengharum ruangan, minyak wangi semprot dan produk aerosol dapat mempercepat terjadinya penipisan lapisan ozon di bumi karena di dalam lemari es terdapat gas Chlorofluorocarbon (CFC).

CFC terbentuk dari tiga jenis unsur, yaitu klor (Cl), fluor (F), dan karbon (C). Gas CFC bersifat tidak berbau, tidak mudah terbakar, dan tidak mudah bereaksi. Gas CFC dimanfaatkan sebagai gas pendorong dalam kaleng semprot (aerosol), pengembang busa polimer, pendingin dalam lemari es dan AC (air conditioning), serta pelarut pembersih microchip. CFC memiliki nama dagang "freon". Gas CFC yang naik ke atmosfer dapat merusak lapisan ozon. Menipisnya lapisan ozon, akan menyebabkan semakin tingginya intensitas paparan sinar ultraviolet (UV) ke bumi, sehingga memicu terjadinya kanker kulit dan kerusakan mata pada manusia, serta mematikan spesies tumbuhan tertentu.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Ilham Wahyu Purnomo

Makasih ❤️

ARDY

Ini yang aku cari!

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!