Iklan

Pertanyaan

Perhatikan beberapa pernyataan berikut! Semakin besar amplitudo semakin kuat bunyi terdengar Semakin kecil frekuensi semakin lemah bunyi terdengar Semakin dekat jarak sumber bunyi semakin kuat bunyi terdengar Semakin besar perioda semakin keras bunyi terdengar Pernyataan yang benar adalah ....

Perhatikan beberapa pernyataan berikut!

  1. Semakin besar amplitudo semakin kuat bunyi terdengar
  2. Semakin kecil frekuensi semakin lemah bunyi terdengar
  3. Semakin dekat jarak sumber bunyi semakin kuat bunyi terdengar
  4. Semakin besar perioda semakin keras bunyi terdengar

Pernyataan yang benar adalah ....space 

  1. 1 dan 2space 

  2. 1 dan 3space 

  3. 2 dan 3space 

  4. 3 dan 4space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

44

:

43

Klaim

Iklan

J. Khairina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Pembahasan

Kuat lemahnya bunyi dipengaruhi oleh amplitudo dan jarak sumber bunyi ke pendengarnya. Semakin besar amplitudonya dan semakin dekat jarak sumber bunyinya, bunyi yang dihasilkan juga semakin kuat. Sedangkan frekuensi mempengaruhi tinggi rendahnya bunyi. Sehingga pernyataan yang benar adalah 1 dan 3. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Kuat lemahnya bunyi dipengaruhi oleh amplitudo dan jarak sumber bunyi ke pendengarnya. Semakin besar amplitudonya dan semakin dekat jarak sumber bunyinya, bunyi yang dihasilkan juga semakin kuat. Sedangkan frekuensi mempengaruhi tinggi rendahnya bunyi.

Sehingga pernyataan yang benar adalah 1 dan 3.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Innayah Maharani

Makasih ❤️

Nayla Atiqah Amri

Jawaban tidak sesuai

iyan daryanto pamungkas

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa suara siter berbeda dengan suara drum?Berikanlah alasannya!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia