Iklan

Pertanyaan

Perhatikan beberapa pernyataan berikut! Pembakaran bahan bakar fosil sebagai pembangkit tenanga listrik menyebabkan terlepasnya gas CO 2 ​ ke atmosfer Alat-alat transportasi umum maupun pribadi menjadi penyumbang utama gas karbondioksida Peningkatan gas metana ( CH 4 ​ ) dari industri pertanian, peternakan, dan organisme renik di dasar laut Penebangan dan pembakaran hutan menyebabkan hilangnya tumbuhan yang dapat menangkap gas karbondioksida bebas di udara Pernyataan tersebut menggambarkan faktor penyebab pemanasan global akibat...

Perhatikan beberapa pernyataan berikut!

  1. Pembakaran bahan bakar fosil sebagai pembangkit tenanga listrik menyebabkan terlepasnya gas  ke atmosfer
  2. Alat-alat transportasi umum maupun pribadi menjadi penyumbang utama gas karbondioksida
  3. Peningkatan gas metana () dari industri pertanian, peternakan, dan organisme renik di dasar laut
  4. Penebangan dan pembakaran hutan menyebabkan hilangnya tumbuhan yang dapat menangkap gas karbondioksida bebas di udara

Pernyataan tersebut menggambarkan faktor penyebab pemanasan global akibat...

  1. aktivitas manusia

  2. aktivitas alam

  3. efek umpan balik daur biogeokimia

  4. terperangkapnya sinar matahari

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

55

:

42

Klaim

Iklan

S. Fajriyanti

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A

jawaban yang tepat adalah A

Pembahasan

Pembahasan
lock

Faktor penyebab pemanasan global diantaranya adalah pembakaran bahan bakar fosil, gas buangAlat-alat transportasi umum maupun pribadi, peningkatan gas metana dari industri/pabrik, dan penebangan dan pembakaran hutan. hal tersebut menyebabkan banyaknya gas karbondioksida di atmosfer. sehingga cahaya matahari yang masuk bumi terperangkapdan bumi menjadi panas. Faktor penyebab pemanasan global semua yang diungkapkan dalam pernyataanadalah akibat aktivitas manusia Jadi, jawaban yang tepat adalah A

Faktor penyebab pemanasan global diantaranya adalah pembakaran bahan bakar fosil, gas buang Alat-alat transportasi umum maupun pribadi, peningkatan gas metana dari industri/pabrik, dan penebangan dan pembakaran hutan. hal tersebut menyebabkan banyaknya gas karbondioksida di atmosfer. sehingga cahaya matahari yang masuk bumi terperangkap dan bumi menjadi panas. 

Faktor penyebab pemanasan global semua yang diungkapkan dalam pernyataan adalah akibat aktivitas manusia

Jadi, jawaban yang tepat adalah A

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Radiasi matahari yang dipantulkan kembali oleh permukaan bumi kembali ke atmosfer yang terbanyak adalah...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia