Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan beberapa nama berikut dengan saksama! Min Tao Konfusianis Min T'sen Taoisme Min Chu Dari data di atas, yang termasuk ajaran San Min Chu I ditunjukkan oleh nomor ....

Perhatikan beberapa nama berikut dengan saksama!

  1. Min Tao
  2. Konfusianis
  3. Min T'sen
  4. Taoisme
  5. Min Chu

Dari data di atas, yang termasuk ajaran San Min Chu I ditunjukkan oleh nomor ....

  1. 1 dan 2

  2. 1 dan 3

  3. 2 dan 3

  4. 2 dan 4

  5. 3 dan 5

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Revolusi Cina merupakan gejolak politik di Cina antara tahun 1911 sampai dengan 1949 yang bertujuan untuk menumbangkan sistem pemerintahan dinasti Manchu yang dianggap sangat sewenang-wenang terhadap rakyat.Ide-ide revolusioner yang dibawa oleh golongan intelek seperti Kang Yu Wei, Liang Chi Chao, dan Dr. Sun Yat Sen membawa dampak besar dalam Revolusi Cina. Dr. Sun Yat Sen, mencitacitakan Cina yang didasarkan ajaran San Min Chu I yaitu nasionalisme, dempkrasi, dan sosialisme yang dijabarkan sebagai berikut. Min T'sen dalam bahasa Inggris berarti nation, artinya bangsa dan negara. Min Chu (Demokrasi) Ini berarti pemegang kedaulatan tertinggi dalam negara adalah rakyat. Min Sheng (Sosialisme) Min Shen sebenarnya berarti penghidupan. Sun Yat Sen cenderung menerima asas sosialisme sebagai asas penghidupan. Sosialisme berarti juga kesejahteraan rakyat. Artinya, seluruh rakyat harus dapat mencari nafkah serba cukup untuk penyelenggaraan hidupnya yang layak. Dengan asas San Min Chu I , Sun Yat Sen bercita cita membentuk suatu pemerintahan pusat yang demokratis menyatukan Tiongkok, serta mengangkat harkat dan martabat bangsa Tionghoa sejajar dengan negara-negara barat. Ia berhasil mengadakan pendekatan kepada rakyat dan menghimpun kedaulatan rakyat Tiongkok untuk menggulingkan Manchu. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah E.

Revolusi Cina merupakan gejolak politik di Cina antara tahun 1911 sampai dengan 1949 yang bertujuan untuk menumbangkan sistem pemerintahan dinasti Manchu yang dianggap sangat sewenang-wenang terhadap rakyat. Ide-ide revolusioner yang dibawa oleh golongan intelek seperti Kang Yu Wei, Liang Chi Chao, dan Dr. Sun Yat Sen membawa dampak besar dalam Revolusi Cina. Dr. Sun Yat Sen, mencitacitakan Cina yang didasarkan ajaran San Min Chu I yaitu nasionalisme, dempkrasi, dan sosialisme yang dijabarkan sebagai berikut.

  1. Min T'sen dalam bahasa Inggris berarti nation, artinya bangsa dan negara. 
  2. Min Chu (Demokrasi) Ini berarti pemegang kedaulatan tertinggi dalam negara adalah rakyat. 
  3. Min Sheng (Sosialisme) Min Shen sebenarnya berarti penghidupan. Sun Yat Sen cenderung menerima asas sosialisme sebagai asas penghidupan. Sosialisme berarti juga kesejahteraan rakyat. Artinya, seluruh rakyat harus dapat mencari nafkah serba cukup untuk penyelenggaraan hidupnya yang layak.

Dengan asas San Min Chu I, Sun Yat Sen bercita cita membentuk suatu pemerintahan pusat yang demokratis menyatukan Tiongkok, serta mengangkat harkat dan martabat bangsa Tionghoa sejajar dengan negara-negara barat. Ia berhasil mengadakan pendekatan kepada rakyat dan menghimpun kedaulatan rakyat Tiongkok untuk menggulingkan Manchu.

Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah E. 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sun Yat Sen merupakan salah satu tokoh revolusioner China yang ingin mempersatukan China Utara dan China Selatan. Usaha yang dilakukan Sun Yat Sen untuk mewujudkan keinginannya tersebut yaitu ....

80

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia